Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 591 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Dewi Astuti, author
ABSTRAK
Latar belakang. Transfusi trombosit dibutuhkan pada pasien trombositopenia terkait kegagalan produksi ataupun akibat perdarahan. Konsentrat trombosit merupakan tempat yang baik untuk pertumbuhan bakteri karena kantong komponen trombosit disimpan pada suhu 20-24OC dan terdapat zat tambahan dekstrosa yang dapat digunakan sebagai sumber energi bagi bakteri. Selain itu kantong trombosit yang digunakan...
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2012
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ruswanto Hadi Sucipto, author

Keberadaan Candida pada vagina ibu hamil dapat menjadi sumber infeksi bagi bayi yang dilahirkannya saat melalui jalan lahir atau selama masa perawatan bayi. Penelitian ini bertujuan mengetahui profil Candida spp pada vagina ibu hamil yang mengalami persalinan preterm dan neonatus yang dilahirkannya. Penelitian berdesain potong lintang ini menggunakan teknik consecutive sampling pada ibu hamil...
2013
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mohamad Rahmat, author

Latar Belakang : Sebuah virus influenza baru berasal dari babi, muncul di Amerika Utara pada tahun 2009, dengan cepat menyebar ke seluruh dunia dan mengakibatkan pandemi influenza A 2009. Virus ini diklasifikasikan sebagai subtipe H1N1 menurut antigenisitas dari hemaglutinin (HA) dan protein neuraminidase (NA). Pandemi influenza tahun 2009 yang disebabkan virus H1N1 telah berakhir....
2013
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Wahyu Hidayati, author
ABSTRAK
Infeksi dengue merupakan salah satu masalah kesehatan utama di Indonesia. Perubahan manifestasi klinis yang cepat dari ringan hingga berat bahkan kematian menyebabkan perlunya pendeteksian dini infeksi dengue. Salah satu metode deteksi yang potensial untuk diterapkan sebagai pendeteksian dini adalah pendeteksian antigen NS1 dengue. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan protein rekombinan NS1 dengue serotipe 4 strain...
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2012
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sari Mariyati Dewi Nataprawira, author
ABSTRAK
Latar belakang: Patomekanisme trombositopenia pada infeksi Dengue hingga saat ini masih belum jelas. Cheng dkk mendapatkan adanya mimikri molekul antara protein disulfida isomerase permukaan trombosit dengan protein NS1 virus Dengue, sehingga anti-NS1 mengenali PDI. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya korelasi antara anti-NS1 dan anti-PDI permukaan trombosit sebagai salah satu...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2012
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Andrian Prabowo Emanuel, author

Latar Belakang : Sistem in vitro pendeteksi interaksi protein Vif HIV-1 dengan Apobec3G akan mempermudah identifikasi obat anti HIV-1 yang dapat meghambat replikasi HIV-1 melalui fungsi protein intrinsik Apobec3G. Protein Apobec3G rekombinan yang diperoleh melalui ekspresi pada sistem prokariota dapat digunakan bersama-sama dengan protein vif rekombinan untuk pengembangan sistem identifikasi...
2013
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Lucky Brilliantina, author
ABSTRAK Dasar (Riset Kesehatan Dasar / Riskesdas) yang dilakukan oleh Departemen Kesehatan Indonesia tahun 2010 melaporkan bahwa 17,9 persen (17,9%) dari anak-anak di Indonesia dengan usia di bawah 5 tahun memiliki masalah gizi buruk dan 14 persen ( 14%) di antara mereka memiliki masalah obesitas. Makanan sehari-hari diduga menjadi penyebab masalah...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2013
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dianne Adha, author
Latar Belakang : Tingginya prevalensi penyakit HIV/AIDS di Indonesia, tidak banyak penelitian tentang pengaruh bahan alam terhadap imunitas sehubungan dengan infeksi HIV, adanya fakta berbagai penelitian yang menyatakan kurkumin dapat mempengaruhi berbagai faktor transkripsi dan belum terdapat informasi mengenai pengaruh kurkumin terhadap ekspresi mRNA APOBEC3G , maka dilakukan penelitian ini...
Depok: Universitas Indonesia, 2013
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Suratno Lulut Ratnoglik, author
Infeksi Human Immunodeficiency Virus tipe I (HIV-1) sebagai penyebab AIDS (Acquired Immunodeficiency Syndrome) merupakan salah satu masalah utama kesehatan dunia yang barns segem diatasi. Sejak ditemukannya penyakit tersebut, vaksin yang dihampkan tidak kanjung tersedia karena berbagai usaha I pengembangan vaksia HIV-1 mengalami hambatan besar oleh karena keanekar&gaman HIVĀ·I yang...
Depok: Universitas Indonesia, 2009
T11521
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Ratna Pelawati, author
ABSTRAK
Latar belakang : Prevalensi penyakit dengan gejala kejang di Indonesia cukup tinggi. Sejalan dengan Iangkah strategis Universitas Indonesia untuk meneliti tanaman herbal yang bermanfaat, maka peneiitian ini ingin menyelidiki kemungkinan pemanfaatan piperine (ekstrak dari lada jawa) sebagai obat anti kejang. Tujuan : Mengetahui efek protektif piperin terhadap peningkatan kegiatan listrik otak tikus kejang akibat induksi oleh...
2008
T29431
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>