Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 99 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Marvin Pili, author
ABSTRAK
Latar Belakang: Stenosis kanal lumbal SKL merupakan suatu kondisi yang potensial menimbulkan disabilitas dan seringkali ditemukan seiring meningkatnya usia populasi. Studi bertujuan menganalisa hubungan antara luaran klinis pasien SKL dan klasifikasi stenosis berdasarkan MRIMetode: Studi kohort prospektif ini dilakukan di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo RSCM pada januari hingga juli 2016...
2016
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Rangga Ardianto Prasetyo, author
ABSTRAK
Variabel laboratorium selain untuk mendiagnosis penyakit juga berguna sebagai penanda untuk keberhasilan terapi, kondisi pasien dan prognosis dari suatu penyakit. Dalam penelitian ini, variabel laboratorium seperti LED, CRP, LDH dan ALP digunakan sebagai referensi untuk keberhasilan kemoterapi osteosarkoma. Penelitian ini berdesain deskriptif analitik dengan metode potong lintang dan melibatkan 57...
2016
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Firmansyah Muhammad, author
ABSTRAK
Latar Belakang: Keterlibatan vertebra servikal akibat trauma, penyakit degeneratif dan neoplasma sering diperlukan tindakan intervensi pembedahan. Pengetahuan anatomis yang detail tentang vertebra servikal sangat dibutuhkan akan tetapi terdapat perbedaan pada dimensi vertebra pada beberapa ras. Pengetahuan dimensi elemen vertebra sangat penting untuk perkembangan instrumentasi pada tulang belakang servikal. Tujuan...
2016
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Starifulkani Arif, author
ABSTRAK
Latar Belakang. Sumsung tulang merupakan sumber sel punca mesenkimal SPM yang paling banyak digunakan selain jaringan lemak sebagai sumber pengganti yang menjanjikan. Peningkatan penggunaan SPM membutuhkan kemampuan untuk melakukan subkultur pasase SPM. Untuk mengumpulkan dan menyimpan SPM dalam waktu tertentu tanpa mengubah karakter SPM maka dilakukan kriopreservasi. Penelitian ini bertujuan...
2016
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Anggaditya Putra, author
ABSTRAK
Pendahuluan: Total Hip Replacement THR disebut sebagai operasi abad ini karena menunjukan hasil yang memuaskan walaupun memiliki harga yang relatif mahal. THR telah dilakukan lebih dari 1 juta kali/tahun secara global dan diperkirakan akan meningkat dua kali pada dekade depan. Pada institusi kami, permintaan THR meningkat 313 dari tahun 2011...
2017
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Hendra Maska, author
ABSTRAK
Pendahuluan. Sel punca mesenkimal merupakan salah satu alternatif pengobatan yang menjanjikan, termasuk dibidang orthopedi. Sumsum tulang masih menjadi pilihan utama sumber sel punca mesenkimal, namun dikarenakan jumlah sel punca mesenkimal yang sedikit, prosedur pengambilan yang invasif dan nyeri, jaringan adiposa mulai digunakan sebagai alternatif dengan kemampuan yang sebanding. Tindakan minimal...
2017
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Nicko Perdana Hardiansyah, author
ABSTRAK
Pendahuluan Penggunaan tandur tulang lokal saat ini masih menjadi pilihan utama dalam tatalaksana fusi posterolateral pada kasus spondilosis lumbal di negara berkembang. Rendahnya tingkat fusi yang dihasilkan oleh tindakan ini mendorong penggunaan alternatif material lain. Penambahan aspirat sumsum tulang pada tandur tulang lokal dapat menjadi pilihan yang efektif dalam tatalaksana...
2017
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Rendra Irawan, author
ABSTRAK
Pendahuluan. Tumor Ganas Jaringan Lunak Soft Tissue Sarcoma merupakan kelompok heterogen tumor ganas mesenkim dengan jumlah kasus yang sangat sedikit dengan gejala klinis sulit dibedakan dengan tumor jinak, menjadikan tumor ini sering ditangani tanpa mengetahui batas tumor yang jelas unplanned excision . Penanganan tumor ganas jaringan lunak secara inadekuat ini...
2017
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Rawung, Rangga Bayu Valentino, author
ABSTRAK
Pendahuluan: Keluhan nyeri paska total knee arthroplasty dilaporkan cukup tinggi sehingga meningkatkan penggunaan morfin paska operasi, memperlambat mobilisasi, meningkatkan biaya dan menurunkan angka kepuasan dari pasien. Preemptif analgesia Celecoxib dan Pregabalin dilaporkan memberikan hasil yang menjanjikan, namun belum banyak studi yang melaporkannya. Metode: Penelitian ini merupakan uji klinis acak tersamar...
2017
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Yoshi Pratama Djaja, author
ABSTRAK
Pendahuluan: Dalam penanganan kasus fraktur pelvis dan asetabulum, berbagai macam approach telah diperkenalkan. Pada penelitian ini, kami mengembangkan teknik minimal invasive dengan menggabungkan teknik jendela pertama pada approach Ilioinguinal dan Modified Stoppa untuk meminimalisir resiko cedera neurovaskular, penyembuhan luka, jumlah perdarahan dan durasi operasi.Metode: Penelitian ini melibatkan 30 pasien...
2017
SP-PDF
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>