Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 88 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Nurjanah, author
Kurkumin merupakan senyawa diarilheptanoid, dapat diisolasi dari rimpang kunyit, senyawa ini bertanggung jawab atas warna kuning yang ditimbulkan oleh kunyit. Selain itu, kurkumin memiliki bioaktivitas sebagai antimikroba, antiinflamasi, antikanker, antidiabetes, dan antioksidan. Modifikasi struktur kurkumin banyak dikembangkan karena beberapa penelitian menunjukkan adanya peningkatan bioaktivitas senyawa hasil modifikasi. Pada penelitian ini,...
Depok: Universitas Indonesia, 2019
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Erni Hernawati Purwaningsih, author
ABSTRAK
Ruang Lingkup dan cara penelltian : Telah dilakukan panelitian eksperimental pada tikus jantan dan betina galur Wistar, berumur 2-3 buian dengan berat badan 110-160 g, untuk melihat efek proteksi kurkumin terhadap kerusakan hati yang ditimbulkan oieh parasetamol dosis toksik. Penelitian dilakukan dalam 3 tahap. Tahap pertama dilakukan pada 70 ekor...
1994
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yoga Octa Perdana, author
Kurkumin, senyawa polifenol hidrofobik dari rimpang kunyit (Curcuma longa) memiliki aktivitas farmakologi yang luas. Bioavailabilitas kurkumin yang rendah menyebabkan pemanfaatannya masih belum maksimal. Pembuatan nanopartikel kurkumin (nanokurkumin) dapat memperbaiki bioavailabilitas kurkumin, namun kestabilan sistem nanopartikel kurkumin saat ini menjadi masalah dalam pengembangannya. Dendrimer PAMAM G4 yang merupakan polimer unik bercabang,...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2012
S42519
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Yofi Alifa, author

Kurkumin adalah metabolit sekunder hasil isolasi dari tanaman Curcuma longa Linn. Kurkumin memiliki manfaat sebagai antikanker, antiinflamasi, antioksidan, antiproliferatif, antibakteri, antivirus, pewarna alami, dan bumbu masakan. Namun, manfaat yang dimiliki oleh kurkumin, khususnya dalam bidang medis tidak dapat dimanfaatkan secara optimal karena keterbatasan yang dimilikinya. Kurkumin memiliki sifat fisikokimia yang...

Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia , 2020
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Agnes Putri Ayu Rosalia, author
Pendahuluan: Ekstrak temulawak telah dilaporkan memiliki efek inhibisi dan eradikasi in vitro terhadap C. albicans. Setiap obat dalam pengembangannya harus melalui uji standar stabilitas biologis, fisika, dan kimia. Salah satu uji kestabilan biologis obat adalah pengujian kontaminasi mikroba pada obat selama 4 minggu Tujuan: Mengetahui kestabilan biologis obat tetes ekstrak...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Ridho Hardhani, author
Kurkumin merupakan senyawa metabolit sekunder golongan flavonoid yang dapat ditemukan secara alami pada bagian rizoma tanaman kunyit (Curcuma longa). Triazol merupakan senyawa heterosiklik yang mengandung atom nitrogen dan banyak dimanfaatkan dalam senyawa obat. Kedua senyawa tersebut telah menunjukkan aktivitas farmakologis dan biologis yang baik sehingga pada penelitian ini dilakukan sintesis...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Pohan, Yoga Diatama, author
Kurkumin merupakan senyawa polifenol yang banyak terkandung pada tanaman kunyit (Curcuma longa L.). Kurkumin terbukti memiliki aktivitas biologis seperti antibakteri, antikanker, antioksidan, antidiabetes, dan antiinflamasi. Metode microwave-ultrasound-assisted extraction (MUAE) merupakan metode ekstraksi hijau yang dikembangkan untuk meningkatkan yield kurkumin dan meningkatkan produktivitas ekstraksi. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan yield kurkumin...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Regina Puspa Utami Satyana, author

Pendahuluan. Kurkumin merupakan senyawa alami yang ditemukan pada akar tumbuhan Curcuma longa. Kurkumin memiliki sifat penyembuhan yang sangat baik, diantaranya termasuk anti-inflamasi, anti-bakteri, dan antioksidan. Telah dijelaskan pula pada beberapa studi bahwa kurkumin memiliki sifat renoprotective yang dapat membantu memperbaiki penyakit gagal ginjal kronik (CKD). Meskipun kurkumin memiliki banyak manfaat kesehatan untuk ginjal,...

Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nunung Ainur Rahmah, author

Kurkumin merupakan pigmen kuning alami dari rimpang kunyit yang diduga memiliki aktivitas kemopreventif terhadap sel kanker melalui mekanisme jalur pensinyalan apoptosis. Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan kurkumin terhadap kadar protein RASSF1A,  Bax, dan aktivitas kaspase-3 dalam menunjang  mekanisme apoptosis pada sel kanker payudara CSA03, MCF-7, dan MDA-MB-468.

Penelitian eksperimen in...

Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
D-pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dara Andini Putri, author
ABSTRAK

Kurkumin merupakan senyawa polifenol hidrofobik yang diperoleh dari rimpang Curcuma longa yang telah terbukti mampu menyebabkan apoptosis sel kanker payudara MCF-7. Namun, kurkumin memiliki biodistribusi yang buruk dan bersifat tidak aman bagi jaringan normal lainnya bila tidak dihantarkan secara spesifik menuju sel target. Penggunaan pembawa berukuran nano dapat membantu penghantaran...

Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2014
S57678
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9   >>