Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 349 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Farah Fakhirah, author
ABSTRAK
Penelitian ini akan menganalisis kumpulan puisi Midaregami karya Yosano Akiko berdasarkan pendekatan narasi feminisme posmodern. Kumpulan puisi tersebut berjumlah 399 tanka puisi pendek . Dalam kumpulan puisi tersebut, terdapat konsep kebebasan berekspresi pada wanita. Puisi-puisi tersebut memiliki tema-tema sensual dan narsisme, yang belum pernah ditulis sebelumnya. Puisi-puisi tersebut dianggap salah...
2017
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Annisa Rahmawati, author
ABSTRAK
Penelitian ini mengacu pada suatu permasalah pokok, yaitu isu-isu perempuan yang ditampilkan dalam puisi Ballade vom Paragraphen 218 karya pengarang laki-laki, Bertolt Brecht. Isu-isu perempuan yang diangkat terutama berkaitan dengan tuntutan peran maternal dan opresi tubuh perempuan yang membatasi kebebasan hak perempuan. Dalam penelitian ini, digunakan teori Kritik Sastra Feminis...
2017
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Sekar Kinasih Asmaradhani, author
ABSTRAK
Artikel ini membahas penulisan perempuan criture f minine dalam novel Saman karya Ayu Utami yang didasarkan pada konteks pemikiran feminis H l ne Cixous. Ia merupakan salah satu penggagas feminisme posmodern yang menganggap bahwa perempuan dapat mengekspresikan eksistensi dirinya melalui tulisan. Data primer dihimpun dari novel Saman berupa berbagai teks...
2017
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Firza Desriliani, author
ABSTRAK
Jurnal ini membahas tentang ketidakadilan gender yang dialami oleh wanita Rusia dan Indonesia yang dianalisis dari dua novel yaitu ??????? ? ???????? ? ????????????? karya Valentina Sedlova dan novel Badai Pasti Berlalu karya Marga T. Penelitian ini dilakukan dengan metode deskriptif analisis dan pengambilan data dengan menggunakan metode studi pustaka....
2017
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Taufiq Khaddafi Kirom, author
ABSTRAK
Korea merupakan salah satu negara yang menanamkan sistem patriarki dalam kehidupan masyarakatnya. Tertanamnya sistem tersebut mengakibatkan kaum perempuan mengalami tekanan dan keharusan yang menghambat kebebasannya dalam menjalani kehidupannya sendiri. Gerakan perempuan pun marak dilakukan, beberapa di antaranya berdasar kepada ideologi feminisme liberal. Gerakan-gerakan ini pada umumnya memperjuangkan hak, kebebasan, hingga...
Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2019
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Anjani Sekarsari Percaya, author
Women worldwide have come a long way in combatting systematic and patriarchal barriers in employment. More and more women are taking on jobs and female labor force participation has reached historical highs in recent years. Mobility studies have pointed out the differences in men and women rsquo s commuting patterns...
Depok: Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Alya Shafira, author
ABSTRAK
Paprika merupakan sebuah film yang menceritakan bagaimana mimpi dapat mempengaruhi dunia nyata dan kesadaran orang-orang yang bermimpi. Mereka yang berada di dunia nyata dapat masuk ke dalam dunia mimpi, miliknya maupun milik orang lain dengan bantuan teknologi pada zaman tersebut. Dalam skripsi ini akan dibahas objektifikasi seksual terhadap perempuan yang...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Retno Daru Dewi G. S. Putri, author
ABSTRAK
Konsep yang disampaikan oleh Descartes mengenai dualisme mind dan body menunjukkan adanya hubungan antara jiwa dan tubuh pada proses penyampaian pemikiran manusia. Makna dari pemikiran ini bergeser karena konstruksi sosial yang memperlakukan perempuan dan laki-laki secara berbeda. Hal tersebut menunjukan adanya diskriminasi dan kekurangan pada pemikiran filsafat di dalam menghadapi...
2018
T50502
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ria Hasna Shofiyya, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas tentang bentuk negosiasi identitas perempuan Muslim antara dirinya dan keluarga atau lingkungan sekitarnya terkait ideologinya yang menganut agnostisisme. Penelitian akan dilakukkan dengan melakukan analisis terhadap tiga artikel yang dipublikasikan di sebuah majalah-web yang bernama Magdalene.co. Analisis teks akan dilakukkan dengan menggunakan teknik analisis feminist stylistics yang dikemukakan...
2018
T51563
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
London: Routledge , 1997
305.42 BLA
Buku Teks  Universitas Indonesia Library