Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 14 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Tasya Nabila Nevilda, author
Produksi tekstil menghasilkan limbah pewarna dalam jumlah besar yang menyebabkan timbulnya permasalahan bagi lingkungan dengan adanya pewarna azo yang bersifat toksik, mutagenik, dan karsinogenik. Oleh karena itu, biodegradasi pewarna menggunakan sel mikroba atau enzim penting untuk dikembangkan sebagai metode biologis dalam pengolahan limbah pewarna tekstil. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Dannisya Alzura, author
Produksi industri pakaian di Indonesia mengalami pertumbuhan signifikan sebesar 15,29 persen. Hal ini dapat meningkatkan risiko kerusakan lingkungan akibat limbah pewarna tekstil. Pewarna tekstil bersenyawa Azo yang digunakan industri-industri tekstil adalah limbah yang sulit terurai dan pada kadar tertentu bersifat karsinogenik (Chung K. T., 2016). Diperlukan suatu cara untuk mengolah...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Vania Nathaniela, author
Kurkumin adalah senyawa tautomerik berwarna kuning dengan berbagai aktivitas farmakologis. Kurkumin memiliki sifat fisikokimia yang kurang baik, yaitu bioavailibilitas dan kelarutan dalam air yang rendah. Oleh karena itu, kurkumin perlu didegradasi menjadi bentuk senyawa lain yang lebih stabil secara fisikokimia. Salah satu degradasi yang dapat dilakukan adalah degradasi secara enzimatis....
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rhesa David Budiarta Nurung, author
Hipoksia hipobarik adalah kondisi dimana tubuh mengalami kekurangan oksigen akibat tekanan parsial oksigen yang rendah. Kondisi ini dapat memicu stres oksidatif dan kerusakan jaringan. Untuk menanggulangi senyawa oksigen reaktif reactive oxygen species/ROS yang terbentuk pada keadaan stress oksidatif, tubuh menghasilkan enzim antioksidan. Namun bagaimana tubuh menanggulangi ROS pada keadaan hipoksia...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
S70438
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 >>