Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 64 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Bertha Venturya Wihelmina, author
Amonia merupakan bahan kimia yang penting dan banyak digunakan dalam berbagai proses industri kimia. Amonia diproduksi dalam skala industri melalui proses Haber-Bosch. Dalam proses tersebut gas H2 dan N2.direaksikan pada suhu dan tekanan tinggi, serta menggunakan hidrokarbon dari minyak bumi sebagai sumber protonnya. Dalam penelitian ini, sintesis NH3 dilakukan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Pasaribu, Yovieta Christanty, author
Rumah Pemotongan hewan (RPH) babi Kapuk merupakan RPH babi terbesar di DKI Jakarta, yang mulai beroperasi sejak tahun 1975. Babi yang terdapat di RPH babi Kapuk ini berjumlah sekitar 500 ekor setiap harinya. Masalah yang timbul akibat keberadaan RPH babi Kapuk ini adalah pencemaran udara oleh gas amoniak yang bersumber...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S43212
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Jovian Fernando, author
Amonia merupakan salah satu bahan kimia yang paling banyak diproduksi karena pemanfaatannya yang besar dalam industri pupuk. Pada saat ini, mayoritas amonia diproduksi melalui proses Haber-Bosch yang mempunyai emisi karbon dalam jumlah besar. Salah satu teknologi yang dapat menggantikan Haber-Bosch adalah elektrolisis plasma. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Denok Wahyuningtyas, author
Cakupan pelayanan air bersih PT. PALYJA untuk DKI Jakarta berkisar 60% pada tahun 2015, sedangkan target yang ditetapkan pada MDGs tahun 2015 cakupan pelayanan air bersih akses aman nasional adalah 68,87%. Permasalahan yang dihadapi saat ini adalah kurangnya pasokan air baku yang memenuhi syarat untuk diolah menjadi air bersih/ air...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
T45929
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Wilvianto, author
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1999
S49229
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Syafiq Hibatullah, author
Didorong terutama oleh penggunaan lithium-ion battery untuk kendaraan listrik, permintaan litium diperkirakan akan meningkat tiga kali lipat dan melebihi pasokannya pada tahun 2025. Ekstraksi litium dari brine water menjadi hal yang sangat penting karena hampir 80% dari total cadangan litium global berasal dari brine water. Tantangan terberat dalam melakukan proses...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yenni, author
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1998
S50823
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Theresia Fayola Winayo, author
Rumah unggas adalah salah satu penyumbang polutan amonia dan PM di udara. Penyebaran polutan dipengaruhi oleh kipas dan kondisi meteorologi di sekitar rumah unggas. Model Dispersi Gauss untuk Gas (MDGG) dengan modifikasi titik semu merupakan model dispersi atmosfer yang cocok digunakan untuk memprediksi konsentrasi polutan dan mengakomodasi kondisi spasial rumah...
Depok: Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Thiofani Karin, author
Penggunaan bahan bakar fosil dalam memenuhi kebutuhan listrik menyebabkan peningkatan emisi karbon dan pembentukan gas rumah kaca, sehingga dibutuhkan alternatif sumber listrik lain yang ramah lingkungan. Fuel cell merupakan perangkat yang dapat mengubah energi kimia menjadi energi listrik dan diharapkan dapat menggantikan bahan bakar fosil. Selain hidrogen, amonia merupakan bahan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Melfin Fridayanty Hia, author
ABSTRAK
Pengurangan kadar amonia pada limbah minyak PT. Chevron, Duri dilakukan dengan metode elektrolisis. Kondisi optimum didapatkan dengan melakukan elektrolisis larutan amonium sulfat di berbagai pH pada potensial 0,6V; 1,5V; dan 2V. Penambahan NaCl pun dilakukan pada elektrolisis amonium sulfat. Hasil percobaan menunjukkan elektrolisis amonium sulfat pada pH 10 menggunakan potensial 2V dan ditambahkan NaCl memiliki...
2016
S65844
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7   >>