Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 422 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Kartika Annisa Pratiwi, author
ABSTRAK
Dalam suatu proses pemungutan pajak, terdapat prosedur pengawasan melalui kegiatan pemeriksaan pajak. Namun pada kenyataannya koreksi yang dilakukan oleh pemeriksa pajak banyak yang tidak disetujui oleh Wajib Pajak. Setidaknya sejak tahun 2011-2014, berkas masuk sengketa pajak di Pengadilan Pajak kian meningkat. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui fakor utama penyebab timbulnya sengketa pajak dan mempelajari permasalahan...
2017
S66103
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rinawati, author
ABSTRAK
Penelitian ini membahas pengaruh penerapan sistem pengendalian internal SPI terhadap tingkat pencegahan fraud pengadaan barang dan jasa dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan pengendalian, penilaian risiko, kegiatan pengendalian, informasi dan komunikasi, serta pemantauan terhadap tingkat pencegahan fraud pengadaan barang dan jasa. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner dan wawancara untuk...
2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Barszcz, Tomasz, author
This book describes in detail different types of vibration signals and the signal processing methods, including signal resampling and signal envelope, used for condition monitoring of drivetrains. A special emphasis is placed on wind turbines and on the fact that they work in highly varying operational conditions. The core of...
Switzerland: Springer Nature, 2019
e20509487
eBooks  Universitas Indonesia Library
cover
This book includes a collection of state-of-the-art contributions addressing both theoretical developments in, and successful applications of, seismic structural health monitoring (S2HM). Over the past few decades, Seismic SHM has expanded considerably, due to the growing demand among various stakeholders (owners, managers and engineering professionals) and researchers. The discipline has...
Switzerland: Springer Fachmedien Wiesbaden, 2019
e20509828
eBooks  Universitas Indonesia Library
cover
Derryl Reyhan Zaradi, author
Seperti yang kita ketahui populasi di Indonesia semakin bertambah dan menua, penggunaan smartwatch dan fitness band yang dapat dipakai di mana-mana dapat mengurangi beban sosial yang disebabkan oleh meningkatnya kebutuhan manusia untuk perawatan dan keperluan untuk kesehatan. Untuk memfasilitasi dan mendorong penggunaan smartwatch dan fitness band di antara orang yang...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Reja Aji Saputra, author

Kemacetan merupakan salah satu masalah yang belum bisa terselesaikan di kota-kota besar di Indonesia. Salah satu cara untuk mengatasi masalah ini, yaitu dengan memanfaatkan teknologi yang dapat memantau lalu lintas secara otomatis, agar dapat dimonitor dan dianalisis untuk pengembangan fasilitas serta kebijakan guna menyelesaikan masalah ini. Teknologi yang dapat diterapkan...

Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Marpriansyah, author
Lapangan panasbumi Wayang Windu sudah berproduksi dari tahun 2000 dengan memproduksikan uap sebanyak 227 MW. Selama masa produksi yang dilalui, terdapat beberapa masalah muncul dipermukaan terutama yang bekaitan dengan beberapa sumur 1 fasa di bagian utara lapangan Wayang Windu. Adapun permasalah yang ada diantaranya: penurunan produksi yang melebihi kondisi normal,...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2017
T48816
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Emir Herbawono, author
Skripsi ini membahas tentang pelaksanaan monitoring dan evaluasi yang dimandatkan kepada Kantor Staf Presiden dalam penyelenggaraan infrastrutktur. Tujuan penelitian ini yakni menganalisis pelaksanaan monitoring dan evaluasi berbasis hasil yang dilakukan KSP terhadap penyelenggaraan infrastruktur. Peneliti menggunakan teori monev berbasis hasil dengan alasan lingkup monev KSP yang sampai kepada manfaat/dampak yang...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Adrian Putra Sanjaya, author
Dalam desain sistem pemantauan dan pengontrolan parameter lingkungan secara otomatis, selain desain sistem serta implementasi algoritma di dalamnya, pemilihan media tanam merupakan faktor penting yang menjadi pertimbangan. Pertimbangan akan jenis media tanam mengarah kepada suatu media terisolasi yang memungkinkan terjadinya pengontrolan langsung oleh aktuator. Sedangkan pertimbangan akan desain sistem mengarah...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library