Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 32 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Mutia Kamalia Mukhtar, author
ABSTRAK
Teluk Palabuhanratu merupakan salah satu lokasi di Indonesia dengan sumber daya lobster yang tinggi. Namun, sampai sekarang studi spasial tentang identifikasi wilayah potensi penangkapan lobster belum pernah dilakukan. Studi ini bertujuan untuk mengembangkan model spasial untuk melihat hubungan kondisi oseanografi dengan hasil tangkapan lobster, memprediksi hasil tangkapan lobster, serta memprediksi wilayah...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Salsabil Dwikusuma Prasetyo, author

Seiring dengan perkembangan jumlah penduduk di dalam suatu wilayah pada suatu daerah pesisir akan berbanding lurus dengan kebutuhan air bersih. Namun hal yang biasa terjadi adalah terdapatnya ketidakseimbangan antara ketersediaan air dan kebutuhan air, untuk mencapai aspek tersebut di masa yang akan datang maka diperlukan penelitian lebih lanjut untuk mencapai...

Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Deo Saputra Irianto, author
Sidat (Anguilla spp.) merupakan ikan konsumsi yang memiliki nilai ekonomis penting, baik untuk pasar lokal maupun luar negeri. Teluk Pelabuhanratu merupakan daerah dengan potensi besar bagi penyediaan benih ikan sidat. Salah satu faktor penting yang mempengaruhi kehidupan ikan sidat adalah salinitas, karena secara alami ikan sidat bermigrasi dari perairan tawar,...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2016
S64632
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Riandy Ekaputra, author
Perkembangan teknologi menuntut pembaruan di berbagai bidang, salah satunya bidang keamaanan. Di antaranya, terdapat pengembangan pemanfaatan laser di dalam air. Dalam pengembangan sistem deteksi berbasis cahaya laser, diperlukan berbagai data mengenai sifat cahaya laser di dalam air yang mana akan diteliti dalam buku skripsi ini. Jenis laser yang digunakan adalah...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Bilal Hazim Karimdi, author
Sejauh ini, pendeteksian objek di dalam air dilakukan dengan teknologi sonar yang memanfaatkan gelombang suara. Namun keterbatasan kecepatan rambat suara di dalam air menjadi penghambat perkembangan sistem deteksi di bawah air. Disisi lain cahaya dapat merambat lebih cepat di dalam air, selain itu laser memiliki sifat monokromatis dan koheren sehingga...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Faradilla Maulina, author
Operasional Reaktor Serba Guna (RSG) 30 MW di kawasan Puspitek, Serpong yang memungkinkan terjadinya pelepasan radionuklida yang akan mengkontaminasi sistem perairan, salah saatunya adalah Cesium-137. Biota laut mampu mengakumulasi zat radioaktif sehingga konsentrasinya pada tubuh biota menjadi berlipat dibandingkan konsentrasi zat radioaktif di lingkungan. Kontaminasi dapat terjadi melalui jalur internal...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2016
S64449
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Faqihuddin, author
Pantai Selatan Kabupaten Sukabumi merupakan daerah dimana tempat bermuaranya berbagai sungai. Muara sungai merupakan daerah asuhan bagikehidupan larva ikan. Larva Ikan merupakan benih ikan yang dapat dikonsumsi danjuga bernilai ekonomis. Salah satu faktor yang mempengaruhi terhadap kehidupanlarva ikan impun adalah kondisi salinitas pada suatu perairan. Nilai salinitas dapatdiketahui dari hasil...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2017
S67660
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Harun Idham Akbar, author

Teluk Jakarta merupakan perairan yang memiliki nilai ekonomis yang sangat tinggi karena posisinya yang berada di Ibu Kota Indonesia namum perairan ini juga memiliki beban masukan yang tinggi mulai dari kegiatan domestik, industri, ataupun pertanian dari 13 muara sungai di sekitarnya yang berasal dari wilayah Jakarta, Bogor, Tangerang, dan Bekasi...

2019
T52675
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Krisna Darma Putra Wangsa, author
ABSTRAK
Ujunggenteng adalah lokasi yang banyak terdapat terumbu karang dan sebagai kampung nelayan, banyak aktivitas manusia yang terjadi diatas terumbu karang yang menyebabkan rusaknya terumbu karang, tujuan penelitian ini untuk mengetahui karakteristik lokasi terumbu karang pada perairan sekitar Ujunggenteng, serta mengetahui apa saja faktor yang menyebabkan kerusakan terumbu karang dari faktor...
2016
S65606
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Lucia Laras Utari, author
ABSTRAK
Terganggunya suatu ekosistem perairan dapat diketahui dari kesuburan perairan yang ditunjukkan oleh indikator fosfor dan nitrogen. Penelitian dilakukan di Teluk Jakarta. Input dari penelitian adalah 13 sungai yang mengalir di DKI Jakarta dan bermuara pada 9 muara sungai di Teluk Jakarta serta air hujan dan air tanah yang mengalir...
2017
T47769
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4   >>