Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 630 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Aryo Nugroho Triyudanto, author
Terlepas dari kemajuan dalam berbagai bidang total knee replacement (TKR), besarnya jumlah perdarahan hingga kini masih merupakan masalah yang sulit diatasi. Penelitian ini bertujuan untuk menilai efektivitas pemanfaatan asam traneksamat pada TKR melalui berbagai metode administrasi...
2016
AJ-Pdf
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Finny Chrisnardy, author
ABSTRACT
Karbon mesopori berhasil disintesis menggunakan metode soft template dengan Pluronic F-127 sebagai agen pembentuk struktur; phloroglucinol dan formaldehida sebagai prekursor karbon. Karbon mesopori hasil sintesis dikarakterisasi dengan XRD, BET, SEM-EDX, dan FTIR. Aktifasi karbon mesopori hasil sintesis dilakukan dengan menggunakan HCl 1M dengan tujuan untuk meningkatkan loading trietilentetraamina TETA sebagai...
2016
S66243
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rafika Indah Paramita, author
Asam galat merupakan senyawa yang banyak terdapat pada tumbuhan, buah, dan makanan dimana aktivitas antikankernya adalah yang paling baik. Namun asam galat memiliki masalah pada sifat polaritas yang tinggi dan bioavailabilitas yang rendah. Sehingga dibutuhkan modifikasi molekul untuk dapat meningkatkan lipofilisitasnya, yang diharapkan dapat meningkatkan bioavailabilitas dan aktifitas sitotoksik dari...
Depok: Universitas Indonesia, 2017
T47426
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Heinz Kristian Pramono, author
ABSTRAK<>br> Perkembangan teknologi renewable energy dan mobile energy storage menyebabkan peningkatan kebutuhan akan suatu media penyimpan daya dengan kualitas dan kapasitas tinggi. Selain kualitas dari media penyimpan daya, dibutuhkan juga suatu sistem manajemen daya untuk memonitor penggunaan daya baterai. Untuk memonitor penggunaan daya baterai tersebut, diperlukan suatu metoda pembacaan level kapasitas...
2017
S68255
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Zakaria Jaka Bahari, author
ABSTRACT
AbstractThe present work describes the extraction of rare earth elements REE from tailing bauxite by mechanical and chemical processes with oxalic acid. The aim of this study to obtain the best condition for upgrading and extraction of REE from the tailing bauxite. The effects of magnetic separation, mechanical treatment and...
2017
S67157
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ayu Aditya Andayani, author
ABSTRAK
Kolagen merupakan bahan baku tinggi protein, dimana hampir semua asam amino terkandung didalamnya dengan kandungan terbesarnya adalah glisin, prolin, dan hidroksiprolin. Pada penelitian ini, kolagen diisolasi, dimurnikan, dan dikarakterisasi dari kulit babi Sus scrofa domesticus , kemudian dilakukan pencarian kondisi analisis optimum untuk mendapatkan metode penetapan kadar asam amino glisin,...
2017
S68082
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rd. Roro Altrista Yusrina Kharismi, author
ABSTRAK
Salah satu polimer turunan selulosa yaitu selulosa mikrokristal, merupakan bahan yang digunakan pada makanan, kosmetik, industri khususnya dalam pembuatan sediaan farmasi, yaitu sebagai eksipien dalam pembuatan tablet secara cetak langsung. Bambu betung memiliki kadar selulosa yang cukup tinggi yaitu sekitar 44,94 . Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan serbuk...
2017
S68952
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mohammad Gumyar Paramaputra , author
ABSTRAK
Iron oxides, namely hematite, is one of the main impurities in both low grade bauxite ores and red mud. Studies found that hematite can be leached effectively using oxalic acid and the removal of iron oxides from low grade bauxite or red mud will increase the feasibility of processing by...
2017
S69415
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Savaminee Teerawut, author; Ratchadapond Arjpong, author
Thammasat Printing House, 2017
500 TIJST 22:1 (2017)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Randy Chandra, author
ABSTRAK
Karakterisasi XRF terak timah II mengandung tantalum oksida, niobium oksida, kuarsa, kalsium oksida, rutile, alumunium oksida, hematit, dan zirconium oksida. Terak timah II memiliki kadar Nb2O5 dan Ta2O5 sebesar 0,64 dan 0.33 . Dalam penelitian ini, dilakukan studi peningkatan kadar ion Nb5 dan Ta5 dari terak timah II menggunakan leaching...
2017
S70091
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library