Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 243 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Uun Nurulhuda, author
Edukasi Suportif merupakan salah satu intervensi keperawatan dalam mendukung pasien untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan mobilisasi mandiri pasca operasi. Pengalaman di lapangan masih banyak pasien tidak melakukan mobilisasi dini pasca operasi karena kurang pengetahuan tentang mobilisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh intervensi eduksi suportif terstruktur terhadap kemandirian dalam mobilisasi...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2008
T-Pdf
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Djallalluddin, author
Latar belakang: Major adverse cardiac events MACE merupakan masalah yang besar yang meningkatkan morbiditas dan mortalitas pada penderita sindrom koroner akut. Belum banyak data MACE pada penderita sindrom koroner akut SKA pasca intervensi koroner perkutan IKP . Tujuan penelitian: mengetahui faktor faktor yang menjadi prediktor MACE 7 hari penderita SKA...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anandre Forastero, author
Penelitian ini fokus pada hubungan variabel Leader-Member Exchange (LMX) dan Organizational Citizenship Behavior (OCB), serta intervensi terhadap Leader-Member Exchange (LMX) untuk melihat dampaknya pada Organizational Citizenship Behavior (OCB). Sebanyak sepuluh orang karyawan PT X besedia berpartisipasi pada penelitian ini dan mengisi kuesioner yang digunakan pada penelitian ini, yaitu LMX-MDM (1998)...
2018
T51780
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Santi Apriyani, author
Intervensi yang dilakukan untuk Penyakit jantung Koroner (PJK) adalah reperfusi miokard dengan tindakan Percutaneous Coronary Intervention (PCI). Namun paska tindakan PCI dapat terjadi risiko infark miokard dan restenosis sehingga kepatuhan perawatan diri penting pada pasien Post PCI. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor faktor yang berhubungan dengan kepatuhan perawatan...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sinulingga, Elysabeth, author
Latar belakang: Orang dengan HIV/AIDS (ODHA) mengalami berbagai masalah setelah terdiagnosa HIV baik secara fisik maupun psikososial. Hal ini menyebabkan ODHA menutup diri agar mereka tak diketahui orang lain karena merasa terstigma. Masalah ini dapat berlanjut ODHA menstigma dirinya dan dapat menularkan HIV lagi bagi pasangannya atau orang lain. Tujuan...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2022
D-pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Widya Andini, author
Dalam menghadapi persaingan bisnis yang ada, bank XYZ perlu meningkatkan kinerja organisasinya saat ini yang salah satunya dipengaruhi oleh pengelolaan SDM. Penelitian ini dilakukan pada Direktorat A Bank XYZ dan terdiri dari dua studi, yaitu studi korelasi dan studi intervensi. Studi korelasi bertujuan untuk mengetahui hubungan antara komitmen afektif dan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2019
T53983
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Gerald Dwiananda Putra
Intervensi non-farmasi sosial merupakan factor kunci dalam menanggulangi pandemic Covid-19 di Indonesia. Pentingnya intervensi non-farmasi sosial telah berkembang di Industri perjalanan dan wisata. Penelitian sebelumn menemukan bahwa kepercayaan pada intervensi non-farmasi social memidiasi hubunga antara upaya negosiasi dan minat berwisata. Studi ini meneliti hubungan antara intervensi non-farmasi social terhadap minat...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Winda Jovita, author
Penelitian ini terdiri dari dua studi. Studi 1 merupakan studi korelasional kuantitatif, sedangkan studi 2 merupakan studi intervensi. Penelitian pada studi 1 bertujuan untuk mengetahui hubungan antara modal psikologis dengan kepuasan kerja serta komitmen organisasi afektif. Partisipan studi 1 berjumlah 154 orang Divisi A PT XYZ. Alat ukur yang digunakan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2019
T55489
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
R.R. Nurindah Kuswandaningsih, author
Menjelang era pasar bebas diperlukan kesiapan yang mantap dari semua sektor, berbagai upaya telah dilaksanakan untuk meningkatkan mutu dan cakupan pelayanan rumah sakit diantaranya akreditasi yang pada saat ini telah mulai dituntut oleh masyarakat pengguna jasa pelayanan rumah sakit. Sampai sejauh ini belum pernah dilakukan studi tentang Pemastian Mutu (P.M)...
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 1998
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dwita Astari Pujiartati, author
Air Traffic Control (ATC) tasks require a high mental workload with complex cognitive activities. Since the tasks are likely to be fatigue-inducing and may cause aircraft accidents, ergonomics interventions are needed. This study investigated the effectiveness of peppermint odor on improved performance and fatigue while conducting simulated ATC tasks. A...
Depok: Faculty of Engineering, Universitas Indonesia, 2017
UI-IJTECH 8:2 (2017)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library