Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 113 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Siti Muslikah, author
Perilaku konsolidasi tanah gambut sangat kompleks dan berbeda dibanding dengan tanah lempung. Ini disebabkan, kandungan serat-serat organik di dalam tanah gambut dan terjadinya proses dekomposisi pada serat-serat organik tersebut selama konsolidasi. Karena kondisi anaerob maka proses dekomposisi tanah gambut berjalan secara lambat. Salah satu cara untuk mempercepat terjadinya dekomposisi atau...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2011
T30137
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Simbolon, Bintang H., author
Ada beberapa fungsi dari pestisida yang memberikan andil dalam meningkatkan nilai produksi. Salah satunya dalam bidang pertanian pestisida digunakan untuk meningkatkan produksi pertanian. Tetapi tidak demikian halnya bagi kesehatan masyarakat karena pestisida mempunyai efek sampingan yang dapat menyebabkan terjadinya keracunan bagi masyarakat pada umumnya dan petani pada khususnya. Angka keracunan pestisida...
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2004
T12808
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Firdaus Handaka, author
Preparasi dan karakterisasi TiO2/SiO2 Nanokomposit telah berhasil dilakukan dengan cara TiO2 kristal ditambahkan pada tahap pembentukan SiO2 secara proses sol-gel. TiO2 yang digunakan dari hasil preparasai secara anodisasi menggunakan metode Rapid Breakdown Anodization (RBA), pada kondisi tegangan 15 V, 45 menit, dalam elektrolit HClO4. Sedangkan SiO2 dengan cara...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2016
S65040
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ahmad Yanuar Hidayat, author
Skripsi ini membahas tentang pengaruh suhu terhadap degradasi isolasi dan perkiraan nilai harapan hidupisolasi padat dan cair transformator. Hasil pengujian menunjukkan bahwa temperatur berbanding terbalik dengan tegangan tembus dan temperatur akan memperkecil nilai harapan hidup isolasi.Tegangan tembus isolasi paling rendah secara berurutan dari variasi jarak 0 cm hingga 1,5 cm...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013
S52585
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Aldilla Stephanie Suwana, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas mengenai skema dan landasan hukum investasi swasta di proyek Reducing Emissions from Deforestation and Forest Degradation Plus Indonesia termasuk hambatan dan peluang yang dihadapi sektor swasta untuk terlibat dalam proyek REDD+ di Indonesia. Metode penelitian ini adalah metode penelitian yang bersifat yuridis normatif. Berdasarkan hasil penelitian, disimpulkan...
Jakarta: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2014
T38745
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Irfansyah Izzul Haq, author
Pengotoran membran telah menjadi tantangan utama dalam penerapan praktis teknologi membran untuk pengolahan dan pemurnian air limbah. Dalam penelitian ini, membran oksida grafena (GO) terinterkalasi g-C3N4@TiO2-nanowire (GO/CN@TNW) yang dapat didaur ulang berhasil dibuat melalui interaksi elektrostatik dan proses bantuan filtrasi vakum. Membran yang dipreparasi memiliki aktivitas respon cahaya yang lebih...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Zahra Nurul Firdausil Ala, author
Penggunaan zat warna sintetis pada industri akan menghasilkan limbah yang membahayakan lingkungan, oleh sebab itu air limbah yang terdapat zat warna perlu penanganan terlebih dahulu sebelum dialirkan ke badan air. Pada penelitian ini telah berhasil disintesis nanopartikel ZnO dan CaFe2O4 dengan metode presipitasi didapatkan energi celah pita masing-masing 3,21 dan...
Depok: Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sidauruk, Ingen Augdiga, author
Dengan meningkatnya volume timbulan sampah, maka keterbatasan lahan menjadi permasalahan ketika pengoperasian TPA. Sehingga proses mempercepat proses dekomposisi perlu untuk dilakukan. Tujuan dari penelitian untuk menginvestigasi pengaruh resirkulasi air lindi terhadap degradasi kualitas sampah dan air lindi pada bioreaktor landfill. Penelitian menggunakan tanki toren yang berisi tiga lapisan dengan berat...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014
T42442
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Desi Heltina, author
Titania nanotube (TNT)-carbon nanotube (CNT) composite had been successfully synthesized using simple mixing under acidic conditions and ultrasonic treatment. The samples were further characterized via field emission scanning electron microscopy (FESEM), X–ray diffraction (XRD), diffuse re?ectance UV-vis spectroscopy, and Brunauer-Emmett-Teller (BET) analysis. The TNT–CNT composite’s ability to degrade phenol, a...
Depok: Faculty of Engineering, Universitas Indonesia, 2015
UI-IJTECH 6:7 (2015)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Ista Damayanti, author
Latar Belakang : Bahan Magnesium mempunyai potensi sebagai bahan biodegradasi untuk aplikasi di bidang bedah mulut dan maksilofasial karena mempunyai sifat dapat terdegradasi. Dengan sifat biodegradasinya, Magnesium mempunyai keuntungan dibandingkan bahan biodegradable lain yang sudah ada seperti polimer, keramik dan gelas bioaktif dimana kekuatannya cukup dan nilai modulus Young mendekati...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2017
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>