Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 383 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ajenk Ningga Citra, author
ABSTRAK
Tesis ini meneliti pola konsumsi musik pengguna media sosial dan pengaruhnya terhadap keputusan pembelian karya musik bentuk fisik (Compact Disc). Teori yang digunakan adalah teori uses and gratification dimana pengguna internet, terutama pengguna media sosial dapat bebas memilih cara serta medium yang ingin mereka gunakan dalam mengkonsumsi musik dan teori perilaku konsumen. Penelitian ini adalah...
Jakarta: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014
T41746
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Pavita Rena Anarizta, author
Standar pelayanan kefarmasian adalah tolok ukur yang dipergunakan sebagai pedoman bagi tenaga kefarmasian dalam menyelenggarakan pelayanan kefarmasian. Standar pelayanan kefarmasian di puskesmas meliputi standar pengelolaan sediaan farmasi dan Bahan Medis Habis Pakai (BMHP), dan pelayanan farmasi klinik. Perencanaan kebutuhan termasuk salah satu poin dalam pengelolaan sediaan farmasi. Perencanaan kebutuhan sediaan...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Ardiansyah Putra Nugraha, author
Penelitian ini membahas sex shop sebagai produk kapitalisme di Federasi Rusia. Tujuan dari penelitian in adalah untuk menjawab pertanyaan "apakah sex shop di Federasi Rusia merupakan salah satu produk kapitalisme? Bagaimana perkembangannya dan mengapa dapat berkembang?". Untuk menjawab pertanyaan ini, maka penelitian akan menggunakan metode kualitatif. Berdasarkan data-data yang telah...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2013
S52572
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Agatha Prahesty, author
Tesis ini merupakan penelitian mengenai produksi dan konsumsi Festival Java Jazz di Indonesia yang diselenggarakan oleh PT. Java Festival Production. Penelitian ini bertujuan menunjukkan bagaimana sebuah produksi budaya dimaknai oleh produsen, konsumen, sponsor dan media, dan konstruksi sosial (gender, kelas, cita rasa) yang dibangun. Sumber data adalah AXIS Jakarta International...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010
T27883
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Rima Febriani, author
Tesis ini merupakan penelitian tentang proses-proses budaya yang terjadi pada aktivitas nobar di kafe. Sebagai fenomena budaya, aktivitas ini terbentuk dari beberapa proses sosial yang relasional dan dialogis. Secara umum nobar di kafe merupakan salah satu bentuk konsumsi oleh penonton sepakbola. Namun ia juga tidak lepas dari proses lain yang...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2011
T 27991
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Bayu Aji Girawan, author
Penelitian ini adalah kajian eksperimental sistem penggerak hibrid serial paralel dengan daya motor bakar 2.8 Hp dan motor listrik 1.5 kW. Sebuah aparatus dibuat untuk menganalisa karakteristik sistem yang berkenaan dengan tingkat hibriditas terhadap konsumsi bahan bakar dan energi listrik yang optimal pada berbagai tingkat torsi. Dari hasil penelitian menunjukkan pada...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2011
T28329
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Suryaningtyas Tri Hapsari, author
2003
S3265
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Abdul Rahman, author
Peningkatan temperatur global akibat pemanasan bumi berdampak secara langsung pada pengaturan temperatur dan komsumsi energi tahunan suatu gedung atau perumahan. Dampak komsumsi energi tahunan pada bangunan yang menggunaan atap tumbuhan dapat diamati melalui penelitian eksperimental ataupun mengunakan simulasi dinamik TRNSYS. Pada berbagai penelitian ditemukan bahwa penggunaan atap tumbuhan dapat mengendalikan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2011
T30044
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Nathaniel Rayestu Abdulrachman, author
2011
LP-Pdf
UI - Laporan Penelitian  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>