Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 25 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Jeremy Lee, author
Nannochloropsis spp. adalah mikroalga yang menghasilkan asam omega-3 eicosapentaenoic (EPA) dan protein kasar bernilai tinggi, di mana keduanya bermanfaat bagi kesehatan dan diet manusia. Ekstraksi protein dari non-defatted, ethanol-defatted, dan isopropanol-defatted Nannochloropsis kering menggunakan Aqueous Two-Phase Systems (ATPS) dilakukan. Kurva binodal pertama kali ditentukan secara eksperimental dengan bahan yang digunakan:...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Chandra Wirawan Sugiarto, author
Mikroalga merupakan salah satu bahan baku biofuel yang tengah dikembangkan di dunia dan memiliki potensi yang luas. Penggunaan mikroalga sebagai bahan baku alternatif didasari karena kemampuan alga yang dapat diperbarui di tengah menipisnya bahan bakar fosil dunia. Bahaya yang ditimbulkan dari gas emisi hasil pembakaran bahan bakar fosil terhadap lingkungan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhamad Yulianto, author
Pemanfaatan biodiesel sawit diselidiki memiliki masalah dengan sifat aliran dingin terutama di daerah dataran tinggi yaitu titik kabut tinggi karena tingginya kadar asam lemak jenuh. Di sisi lain, minyak mikroalga memiliki titik kabut yang rendah karena tingginya tingkat asam lemak tak jenuh. Sementara itu, densitas dan kadar air biodiesel yang...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fissilmi Khansa, author
Mikroalga Nannochloropsis sp. memiliki kandungan biomassa bervariasi, salah satunya protein. Hidrolisis protein menghasilkan peptida dan asam amino sehingga meningkatkan bioaktivitas dari protein. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan protein hidrolisat dari mikroalga Nannochloropsis sp. serta mengetahui keamanan dan efektivitasnya sebagai produk kosmetik anti-aging. Protein hidrolisat mikroalga Nannochloropsis sp. (PHMN) diperoleh...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ayu Gayatri Sistiafi, author
Mikroalga adalah salah satu sumber biofuel yang menjanjikan karena memiliki kapasitas produksi lipid yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku produksi biodiesel, terutama Nannochloropsis sp. dan Chlorella vulgaris. Lipid yang dihasilkan dapat diolah menjadi biodiesel melalui reaksi transesterifikasi menggunakan katalis homogen atau heterogen. Katalis heterogen memiliki kelebihan dibandingkan katalis homogen karena...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
S67032
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dwini Normayulisa Putri, author
Mikroalga memiliki potensi untuk dijadikan sumber bahan baku biodiesel. Pada penelitian ini, lipid mikroalga Nannochloropsis sp. akan disintesis menjadi biodiesel melalui reaksi transesterifikasi menggunakan katalis heterogen CuO/Zeolit. Penelitian ini dilakukan untuk menentukan kondisi reaksi transesterifikasi yang optimum, meliputi suhu dan waktu, dalam menghasilkan yield biodiesel tertinggi, serta mendapatkan komposisi dan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
S63293
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Aditya Bintang Pramadana, author
Sebagai salah satu sumber energi terbarukan generasi ke-tiga, mikroalga dapat menjadi alternatif solusi krisis energi nasional. Dalam skala industri, pembuatan fotobioreaktor kolom gelembung untuk kultivasi mikroalga sangat sulit dan cukup mahal. Oleh karena itu, pada penelitian ini fotobioreaktor akan dimodelkan dan disimulasikan untuk menurunkan risiko kegagalan scale-up. Dalam penelitian ini,...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
S64558
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Dzaky Fajratama, author
ABSTRAK
Minyak kelapa sawit merupakan bahan baku unggul pembuatan biodiesel di Indonesia. Meskipun Indonesia memiliki iklim tropis, Pemanfaatan biodiesel sawit diselidiki memiliki masalah dengan sifat aliran dingin terutama di daerah-daerah dataran tinggi. Masalah umum lainnya dari Biodiesel adalah kemudahan degradasi selama penyimpanan jangka panjang. Minyak kelapa sawit memiliki stabilitas oksidasi yang...
2019
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Haris Abdul Aziz, author
Indonesia sebagai negara kepulauan dengan iklim yang sama sepanjang tahun memiliki potensi yang besar dalam mengembangkan mikroalga laut sebagai salah satu sumber daya baru terbarukan, salah satunya adalah jenis Nannochloropsis oculata. Namun, kendala biaya dan konsumsi energi menjadi penghalang dalam pengembangan mikroalga, sehingga dibutuhkan desain fotobioreaktor yang mampu memaksimalkan efisiensi...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Marina, author
Medium kultur mengambil salah satu peranan penting dalam pertumbuhan mikroalga berkaitan dengan sumber nutrisi. Penggunaan limbah cair domestik maupun industri telah menjadi perhatian para peneliti sebagai medium kultivasi mikroalga. Pada penelitian ini, Nannochloropsis sp. dikultivasi dalam fotobioreaktor pelat datar menggunakan limbah cair tapioka dengan konsentrasi 10%, 20%, 30% dan 40%....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014
S55019
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3   >>