Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 114 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Dedi Budi Hartono, author
ABSTRAK
Diare menempati urutan kelima dalam 10 penyakit penyebab kematian di dunia dan diperkirakan 4 milyar kasus diare terjadi di dunia pada tahun 2007 serta 2,2 juta diantaranya meninggal. Kejadian diare di Kabupaten Lampung Tengah meningkat pada tahun 2015 tetapi mengalami penurunan pada tahun 2016, begitu juga kejadian diare di Puskesmas Kotagajah meningkat pada tahun...
2017
T48424
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Larasati Maheswari Ramadhanti, author
Pemukiman kumuh memberikan pengaruh negatif terhadap masalah sanitasi dan lingkungan yang menjadi kotor. Kondisi tersebut menyebabkan penyakit berbasis lingkungan tidak dapat dihindari. Diare merupakan penyakit berbasis lingkungan yang menjadi penyebab utama kematian anak berusia di bawah lima tahun. Penelitian ini membahas mengenai hubungan sanitasi dasar terhadap kejadian diare yang dilihat...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Donna Fujie Rahadhita Utami, author
Abstrak
The consumption of fresh vegetables at the stalls needs serious attention. This research aimed to estimate the exposure probability due to fresh vegetables consumption of street food consumers, to measure sanitation level of street stalls that serving fresh vegetables, and to recommend a mentoring program for the stalls at four...
Depok: Universitas Indonesia, 2019
613 KESMAS 13:3 (2019)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Ahmat Fandil, author
ABSTRAK
Hepatitis sampai saat ini menjadi permasalahan kesehatan di dunia, termasuk di Indonesia. Berbagai upaya pengendalian hepatitis sudah dilaksanakan oleh semua pihak; pemerintah, masyarakat, lembaga non pemerintah, bahkan lembaga atau badan internasional. Kenyataan dijumpai prevalensi hepatitis masih belum sesuai harapan. Riset ini mengkaji korelasi/hubungan atau pengaruh faktor-faktor; kelembagaan, sanitasi lingkungan, sosial...
2019
T55407
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rayi Renggani, author
Pembangunan di Indonesia yang bertujuan untuk meningkatkan perekonomian memiliki makna yang lebih mendalam, yaitu mencapai masyarakat Indonesia yang Adil, Makmur dan Sejahtera. Namun, tingginya rerata prevalensi stunting sebesar 36.4% pada periode tahun 2005 - 2017 (Child Stunting Data Visualization Dashboard, WHO, 2019) membayangi terwujudnya tujuan tersebut. Stunting disebabkan oleh multifaktor,...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
T54986
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ubbay Ujziana, author
Dalam era globalisasi seperti sekarang pelayanan sangat menentukan suatu organisasi. Oleh karena itu pengeiolaan sumber daya manusia khususnya tenaga sanitasi puskesmas merupakan suatu hal yang utama dalam menunjang pelaksanaan pelayanan program penyehatan lingkungan secara keseluruhan, sehingga pelayanan program penyehatan lingkungan yang efektif dan baik akan dapat diberikan kepada masyarakat yang...
Depok: Universitas Indonesia, 2001
T9565
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
The nature of this research is a survey with the cross sectional design. ....
610 SKJ 19:1 (2006)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Rheidda Pramudhy, author
Pemerintah telah melaksanakan kegiatan pembangunan Sarana air Bersih dan Sanitasi Lingkungan sejak Pelita I sampai sekarang. Menurut laporan dari Bank Dunia dengan mengunakan data SUSENAS 2004, baru 48% penduduk terlayani air bersih, di mana untuk daerah perkotaan 42% dari jumlah penduduk perkotaan dan daerah perdesaan 51% dari jumlah penduduk perdesaan....
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2006
T18278
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dewi Susanna, author
Pemeriksaan bakteri Escherichia coli (E. coli) telah dilakukan pada dua jenis makanan yaitu ketoprak dan gado-gado yang dijual di kantin, pedagang kaki lima dan balsem di lingkungan Kampus Universitas Indonesia, Depok. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kontaminasi kedua jenis makanan tersebut terhadap E. coli. Untuk pengukuran E. coi...
Depok: Universitas Indonesia, 2003
AJ-Pdf
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Amanda Fauzea Ghaisani, author
Pencemaran makanan akibat bakteri merupakan salah satu isu keamanan pangan yang penting untuk dikaji. Oleh sebab itu, peneliti ingin meneliti mengenai pencemaran bakteri Escherichia coli pada makanan yang paling berisiko untuk terjadinya pencemaran yaitu makanan dengan kategori tinggi protein dan tinggi air siap saji serta menghubungkannya dengan higiene sanitasi sebagai...
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2017
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>