Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 247 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Siti Nur Priantia, author
Peperomia pellucida (L.) Kunth (Piperaceae) adalah tumbuhan herba yang berguna dalam mengobati hipertensi, rematik, asam urat, sakit kepala dan sakit perut. Kandungan senyawa utama adalah alkaloid, flavonoid, saponin, tannin. Metode ekstraksi Microwave Assisted Extraction (MAE) yang akan digunakan untuk memperoleh kadar flavonoid total, profil flavonoid menggunakan kromatografi lapis tipis (KLT)...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2016
S64142
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Christopher Gunawan, author
Efek Perebusan Terhadap Kadar Reveratrol Pada Biji Melinjo Gnetum gnemon L. Biji melinjo sebagai bahan pangan di Indonesia seringkali diolah menjadi sayur asem dengan proses perebusan. Kandungan senyawa dalam biji melinjo adalah resveratrol dengan bentuk aktifnya adalah trans-Resveratrol. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efek perebusan terhadap kadar resveratrol pada...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2017
S69735
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dini Kusumaningtyas, author
Beberapa penelitian melaporkan bahwa ekstrak rimpang kunyit (Curcuma domestica Val.) dan ekstrak kulit batang mimba (Azadirachta indica A. Juss) masing-masing menunjukkan aktivitas gastroprotektif baik pada uji preklinik maupun klinik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas gastroprotektif kombinasi ekstrak rimpang kunyit dan kulit batang mimba pada tikus yang diinduksi...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2010
S32936
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Elsa Utami Putri, author
Diabetes melitus adalah penyakit kronis yang terjadi karena pankreas tidak memproduksi insulin secara cukup atau tubuh tidak dapat menggunakan insulin secara efektif. Salah satu terapi untuk diabetes melitus adalah menggunakan inhibitor a-glukosidase. a-Glukosidase merupakan enzim yang berfungsi untuk memecah karbohidrat menjadi glukosa. Penelitian sebelumnya membuktikan bahwa ekstrak etanol daun jambu...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2012
S43065
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Syifa Amirta Sani, author
Apoteker merupakan profesi yang memiliki peran penting dalam membangun kesehatan bangsa Indonesia. Seorang apoteker profesional harus memiliki pengetahuan farmasi yang menyeluruh dan dapat mengimplementasikannya dengan baik. Sebagai spaya peningkatan kualitas apoteker, para calon apoteker perlu memperkaya keterampilan dan keilmuan farmasi melalui praktik-praktik kefarmasian. Calon apoteker wajib menjalani Praktik Kerja Profesi Apoteker...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Imadera Intan Jatu Pangestika, author
Pengukuran kadar air dalam bahan pangan dapat ditentukan dengan beberapa metode yaitu dengan metode pengeringan (thermogravimetri), metode destilasi (thermovolumetri), metode fisis dan metode kimiawi menggunakan Karl Fischer. Metode Karl Fischer memerlukan pembakuan larutan atau standarisasi larutan yang bertujuan untuk mengetahui konsentrasi larutan secara pasti yang akan digunakan untuk analisis volumetri....
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Yanuar Indah Pratiwi, author
Krim berbasis setil alkohol-stearil alkohol memiliki resiko tinggi mengalami pengembangan yang ditandai dengan adanya gelembung udara pada bulk. Tujuan dari pengamatan ini adalah untuk mengetahui waktu pengaplikasian vakum yang optimal terhadap kejadian pengembangan krim berbasis setil alkohol-stearil alkohol. Sampel pengamatan terdiri dari enam produk dengan variasi waktu vakum selama lima...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Mellynia Tri Sugiarti, author
Overall Equipment Effectiveness (OEE) merupakan salah satu hal yang dapat dijadikan sebagai indikator dalam mengukur efektivitas dan efisiensi serta dapat membantu melihat dan mengukur masalah sehingga dapat menyiapkan metode standar untuk mengukur kemajuan dan memperbaiki masalah yang terjadi selama produksi obat-obatan berlangsung. Pengamatan dilakukan untuk mengetahui metode yang tepat dalam...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Ainun Alfatma, author
Radiasi sinar Gamma Co60 memanfaatkan gelombang elektromagnetik untuk meradiasi produk. Radiasi gamma dapat mensterilkan produk dengan menyinari produk sesuai dengan besaran dosis yang diberikan, dosis yang diberikan harus mampu mensterilisasikan atau membunuh mikroorganisme, namun perlu diperhatikan dosis tersebut tidak menyebabkan perubahan material produk atau berdampak pada ketahanan produk (IAEA, 2013)....
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Ainun Alfatma, author
Radiasi sinar Gamma Co60 memanfaatkan gelombang elektromagnetik untuk meradiasi produk. Radiasi gamma dapat mensterilkan produk dengan menyinari produk sesuai dengan besaran dosis yang diberikan, dosis yang diberikan harus mampu mensterilisasikan atau membunuh mikroorganisme, namun perlu diperhatikan dosis tersebut tidak menyebabkan perubahan material produk atau berdampak pada ketahanan produk (IAEA, 2013)....
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library