Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 22 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Andreas Robby Susanto, author
Latar Belakang. Saturasi oksigen merupakan pengukuran rutin pada pasien dengan pipa endotrakea ataupun dengan masalah pernafasan / oksigenasi dan merupakan standar pemantauan oksigenasi dari ASA dan WHO. Oksimeter denyut jari menjadi pilihan utama karena mudah digunakan. Pemantauan saturasi oksigen sering bermasalah karena lokasi di perifer terdapat kelainan , misalnya karena...
Depok: Universitas Indonesia, 2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Agung Nopriansah, author

Portsmouth Physiological and Operative Severity Score for the enUmeration of Mortality and morbidity (P-POSSUM) merupakan sistem skoring yang memprediksi morbiditas dan mortalitas berdasarkan 12 parameter fisiologis dan 6 parameter pembedahan. American Society of Anesthesiologist’s Physical Status (ASA-PS), yang terdiri dari 6 tingkatan, adalah skoring prediksi risiko pembedahan yang...

2018
SP-PDF
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sinaga, Yusuf Bertua, author
Latar Belakang: Kematian akibat luka bakar di RSCM masih tinggi yaitu berkisar 34%. Data menunjukkan sebagian besar pasien yang dirawat di unit luka bakar (ULB) mengalami disfungsi organ. Skor SOFA merupakan salah satu skor yang menilai disfungsi organ, namun hingga saat ini belum ada penelitian tentang kesahihan skor SOFA pada...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Risma Muthia, author
Latar belakang: Skor SAPS 3 (Simplified Acute Physiology Score 3) merupakan sistem skor mutakhir yang dikembangkan untuk memprediksi mortalitas pasien di unit perawatan intensif (UPI). Sebelum suatu sistem skor dapat diterapkan pada populasi yang berbeda maka harus dilakukan penilaian kesahihannya terlebih dahulu. tujuan dari penelitian ini adalah untuk menilai kesahihan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2012
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Agnes Minarni, author
Latar Belakang: Sebagian besar pasien pasca pembedahan abdominal yang masuk ICU menggunakan alat bantu berupa ventilasi mekanik. Kecemasan akibat penggunaan ventilasi mekanik dapat meningkatkan respon stres pasca pembedahan yang bila dibiarkan dapat menghasilkan hal-hal yang tidak diinginkan. Sedasi dibutuhkan untuk meniminalkan respon stres yang terjadi akibat penggunaan ventilasi mekanik. Deksmedetomidin...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Lubis, Andriamuri Primaputra, author
Latar Belakang. Pasien yang mengalami sepsis dan syok sepsis akan mengalami disfungsi organ akibat reaksi radikal bebas dengan sel endotel mikrovaskular sehingga menyebabkan tingkat morbiditas dan mortalitas yang cukup tinggi. Kondisi difungsi organ dapat diukur melalui perubahan kadar Interleukin-6 (IL-6), C-Reactive Protein (CRP), dan skor Sequential Organ Failure Assessment...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Iqbal, author
ABSTRAK
Latar belakang : Albumin mempunyai fungsi perlindungan terhadap fisiologi tubuh manusia. Pada penurunan kadar albumin fungsi homeostasis dapat terganggu, sehingga dapat menyebabkan terjadinya proses-proses patologis pada tubuh. Hipoalbuminemia dapat terjadi segera pascaoperasi. Penggunaan albumin untuk tatalaksana hipoalbuminemia masih diragukan manfaat dan keamanannya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah pemberian albumin...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Vera Rahmawati, author
ABSTRAK
Latar Belakang. Atelektasis merupakan komplikasi pernapasan perioperatif yang sering terjadi hingga 24 jam pascaoperatif, namun dapat bertahan hingga beberapa hari. Penggunaan PEEP dapat membuka alveolus yang kolaps pascaoperatif. Penelitian ini berusaha membandingkan efek PEEP 5 cmH20 dan 10 cmH2O terhadap distribusi ventilasi pada pasien pascaoperatif menggunakan EIT. Metoda. Uji klinis acak...
2015
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Dini Handayani Putri, author
ABSTRAK
Latar Belakang: Quality of Recovery-40 (QoR-40) adalah salah satu instrumen yang telah digunakan luas di dunia untuk menilai kualitas pemulihan pascaanestesia umum. Saat ini belum ada instrumen spesifik yang menilai kualitas pemulihan pascaanestesia di Indonesia. Metode: Hasil terjemahan akan diujikan pada minimal 102 pasien yang menjalani anestesia umum satu hari praoperasi...
2016
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Edi Darmawan, author
Latar belakang: Laringoskopi dan intubasi endotrakeal adalah prosedur untuk memfasilitasi pengelolaan jalan nafas dan ventilasi pada anestesi umum. Prosedur ini dapat menyebabkan perubahan variabel hemodinamik akibat respon saraf simpatis. Fentanyl merupakan agonis opioid dengan onset cepat dan durasi pendek yang dapat menekan respon saraf simpatis. Oxycodone menjadi agonis opioid kuat...
Depok: Universitas Indonesia, 2019
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3   >>