Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 11312 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Delima Engga Maretha, author
Latar belakang: Pola hidup sedenter pada usia produktif berpengaruh terhadap kualitas hidup pada lansia, antara lain dapat menimbulkan penurunan massa dan fungsi otot atau sarkopenia. Salah satu pendekatan untuk menjaga kualitas hidup lansia adalah dengan latihan fisik. Latihan fisik intensitas tinggi dengan interval (high intensity interval training, HIIT) dan latihan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
D-pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Erwin Danil Yulian, author

Karsinoma payudara (KPD) merupakan kanker terbanyak pada perempuan dan lebih dari 90%
kematian akibat kanker diebabkan oleh adanya metastasis. Diperlukan terapi yang tidak hanya
fokus pada proliferasi, tetapi juga fokus pada proses metastasis. Jalur Rho/ROCK diketahui
memengaruhi invasi dan metastasis. Studi terbaru menunjukkan bahwa jalur Rho/ROCK
berperan penting pada regulasi...

2016
D-Pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Siswanto, author
ABSTRAK Pajanan pestisida organofosfat terhadap mata dapat melalui pernafasan, pencernaan, absorbsi melalui kulit dan pajanan langsung pada mata. Efek toksik organofosfat akut yang utama pada mata adalah konstriksi pupil (miosis) melalui mekanisme menghambat aktivitas enzim kolinesterase di neuromuscular junction. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan penurunan diameter pupil dengan persentase penurunan...
2018
T52626
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Hasan, author
ABSTRAK Prevalensi H.pylori di Indonesia berbeda pada masing-masing daerah dan etnis di Indonesia. Prevalensi, faktor virulensi dan faktor risiko infeksi H.pylori di Indonesia timur belum banyak diketahui. Penelitian ini bertujuan mendapatkan data prevalensi infeksi H.pylori, faktor virulensi Cag Pathogenecity Island (Cag-PAI) yang dihubungkan dengan gambaran endoskopi dan histopatologi serta faktor risiko...
2018
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Helmi Rosa Gunadi, author

A B S T R A K

Nama

:  Helmi Rosa Gunadi

Program Studi

:  S-2 Magister Kedokteran Kerja

Judul

: Hubungan  Pemanjangan  Waktu  Reaksi  dengan  Persentase  Penurun

  Aktivitas  Asetilkolinesterse   Plasma   Sesudah  Pajanan  Organofosfat

  pada Petani Penyemprot...

2018
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Setyo Widi Nugroho, author
Aneurisma intrakranial sakular terjadi akibat lemahnya dinding pembuluh darah karena hilang atau rusaknya tunika muskularis. Belum ada penelitian yang bertujuan memperkuat dinding aneurisma intrakranial dengan cara menumbuhkan kembali lapisan tunika muskularis. Penelitian-penelitian Mesenchymal Stem Cells (MSC) pada hewan coba berhasil menumbuhkan otot polos vaskular pada aneurisma aorta dan arteri karotis....
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2017
D2580
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Raditya Imam Pratana, author
ABSTRACT
Latar Belakang. Kavitas merupakan salah satu penampakan lesi paru yang paling umum ditemukan pada pasien TB. Namun demikian, tidak banyak penelitian yang memelajari mengenai prevalensi dan risiko pembentukan kavitas pada pasien TB terkait dengan kebiasaan merokoknya. Metode Penelitian. Pengambilan data dilakukan di Rumah Sakit Umum Pusat Persahabatan dengan metode potong...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Siti Hapsari Mitayani, author
Latar Belakang: Sarkopenia merupakan salah satu sindrom geriatri yang dapat menyebabkan luaran yang buruk. Dibutuhkan pemeriksaan yang lebih sederhana dibandingkan Bioelectrical Impedance Analysis (BIA) atau Dual energy X- ray Absorptiometry (DXA) untuk mengukur massa otot sebagai komponen penting sarkopenia. Namun, belum ada studi di Indonesia yang meneliti perannya dalam memprediksi...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Tessa Oktaramdani, author
ABSTRAK
Latar belakang. Kondisi iskemia pada penyakit jantung koroner (PJK) berkorelasi dengan disfungsi sistem saraf otonom. Revaskularisasi melalui percutaneous coronary intervention (PCI) dapat mengembalikan keseimbangan fungsi saraf otonom dan memperbaiki prognosis. Di sisi lain, perasaan cemas yang muncul menjelang prosedur PCI, dapat memicu hiperaktivitas simpatis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui...
2018
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nur Ainun, author
Latar Belakang: Meningkatnya populasi geriatri membuat sindrom frailty akan banyak ditemui di praktik klinik sehari-hari. Fenotip frailty dikaitkan dengan rendahnya massa otot secara teori, namun masih terdapat perbedaan hasil di antara penelitian yang ada. Tujuan: Mengetahui rerata indeks massa otot pada populasi geriatri di rawat jalan dan hubungannya dengan status...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library