Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 196649 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Edina Ayuningtyas
"ABSTRAK
Penelitian ini menganalisis hubungan antara Pendidikan kewirausahaan dan komunitas kewirausahaan terhadap niat kewirausahaan mahasiswa di Universitas Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk membantu Universitas untuk mengembangkan niat wirausaha siswa mereka. Dengan demikian, universitas dapat berkontribusi menciptakan wirausaha baru bagi pemerintah. Data dikumpulkan dengan mensurvei 58 siswa yang telah mengikuti pendidikian kewirausahaan dan memutuskan untuk berpartisipasi dalam komunitas kewirausahaan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Pendidikan kewirausahaan dan komunitas memiliki pengaruh yang signifikan terhadap niat wirausaha. Adanya komunitas kewirausahaan sangat bermanfaat dalam membangun komunikasi antar sesama anggota yang dapat mengakibatkan peningkatan kepercayaan diri mahasiswa. Selain itu, membantu mahasiswa memahami niat menjadi wiraswasta. Sehingga Pendidikan kewirausahaan dan program yang diselenggarakan oleh komunitas wirausaha diyakini bisa menunjang niat kewirausahaan para mahasiswa.

ABSTRACT
Abstract In this research, we have analyzed the relation between entrepreneurship education and entrepreneurial community with the student entrepreneurship intentions in Indonesia University. This research is aimed to assist the University Stakeholders to develop entrepreneurial intentions of their students. Thus, university can contribute to create new entrepreneurs to the government. Data were collected by surveying 58 students who have decided to participate in entrepreneurship community and studied entrepreneurshipe education. The result of this result has showed that entrepreneurship education and entrepreneurial community has a significant influence on entrepreneurial intention. The existence of entrepreneurship community is beneficial in building communication among fellow member that can result an improvement in student rsquo s confidence. Also, it helps the students to understand the intention of being an entrepreneur. Consequently, entrepreneurship education and program that is organized by entrepreneurial community believed to be able to support entrepreneurship intentions of the students."
2017
T48126
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Hanifa Salsabila
"Kegiatan entrepreneurship merupakan hal yang sangat penting dalam perkembangan ekonomi dan sosial suatu negara. Salah satu upaya pemerintah untuk menghasilkan entrepreneur yang berkompeten dan berdaya saing adalah dengan menerapkan entrepreneurial education di perguruan tinggi, yaitu salah satunya di Universitas Indonesia. Oleh karena itu, sangat penting bagi universitas untuk mengetahui intensi berwirausaha agar dapat mengembangkan potensi dan ide-ide kreatif dari mahasiswa. Dengan demikian penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis bagaimana tingkat entrepreneurial intentions mahasiswa yang dilihat dari faktor pendidikan (education), sikap (attitude) dan budaya (culture). Pendekatan kuantitatif digunakan dalam penelitian ini dengan melibatkan partisipan responden mahasiswa sarjana di Universitas Indonesia. Data dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner dalam bentuk g-form yang disebarkan secara online dan offline, dengan kriteria responden mahasiswa sarjana Universitas Indonesia yang pernah atau sedang mengikuti mata kuliah entrepreneurship. Data kuesioner terkumpul sebanyak 315 tanggapan, namun hanya 262 tanggapan yang memenuhi kriteria penelitian. Analisis data deskriptif digunakan dengan bantuan software SPSS versi 19, dan analisis data PLS-SEM dilakukan dengan bantuan software SmartPLS versi 4 untuk menguji hipotesis. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa entrepreneurial education dan entrepreneurial attitude mempengaruhi entrepreneurial intentions secara signifikan positif, entrepreneurial education mempengaruhi entrepreneurial attitude secara signifikan positif dan entrepreneurial attitude memiliki efek moderasi terhadap entrepreneurial education dengan entrepreneurial intentions secara signifikan positif. Selanjutnya, hasil dari variabel culture gagal menjelaskan efek sebagai variabel moderasi dari hubungan entrepreneurial education dengan entrepreneurial attitude, sehingga hasil tersebut negatif dan tidak signifikan.

Entrepreneurship activities are very important in the economic and social development of a country. One of the government's efforts to produce competent and competitive entrepreneurs is by implementing entrepreneurial education in universities, one of which is at the University of Indonesia. Therefore, it is very important for universities to know their entrepreneurial intentions so they can develop students' potential and creative ideas. Thus this research is carried out with the aim of analyzing how the level of entrepreneurial intentions of students is seen from the factors of education (education), attitude (attitude) and culture (culture). A quantitative approach was used in this study by involving undergraduate student respondents at the University of Indonesia. Data was collected by distributing questionnaires in the form of g-forms which were distributed online and offline, with the criteria of respondents being undergraduate students at the University of Indonesia who had or were currently taking entrepreneurship courses. Questionnaire data collected as many as 300 responses, but only 262 responses met the research criteria. Descriptive data analysis was used with the help of SPSS version 19 software, and PLS-SEM data analysis was carried out with the help of SmartPLS version 4 software to test the hypothesis. The findings of this study indicate that entrepreneurial education and entrepreneurial attitude influence entrepreneurial intentions significantly positively, entrepreneurial education influences entrepreneurial attitudes significantly positively and entrepreneurial attitude has a moderating effect on entrepreneurial education with entrepreneurial intentions significantly positively. Furthermore, the results of the culture variable failed to explain the effect as a moderating variable on the relationship between entrepreneurial education and entrepreneurial attitude, so the results were negative and not significant."
Depok: Fakultas Ilmu administrasi Universitas ndonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Marlinna Budiarti
"Kewirausahaan dipercaya sebagai kekuatan penting dalam pertumbuhan ekonomi global yang menciptakan usaha baru dan pertumbuhan ekonomi dan sebagai salah satu solusi untuk masalah pengangguran. Sedangkan pendidikan kewirausahaan merupakan komponen penting dari bisnis pendidikan sekolah yang telah terbukti memberikan stimulus bagi individu dalam membuat dan atau mempertimbangkan wirausaha sebagai pilihan karir sehingga meningkatkan penciptaan usaha baru dan pertumbuhan ekonomi.
Penelitian ini didesain untuk melihat bagaimana pengaruh pendidikan kewirausahaan sebelumnya berkontribusi pada niat kewirausahaan mahasiswa dengan pendekatan dari integrasi dua teori yaitu Theory of Entrepreneurial Event (Shapero and Sokol, 1982) dan Theory of Planned Behaviour ( Ajzen, 1991) yang memiliki tiga konstruksi pusat ? Perceived Desirability of Self Employment, Perceived Feasibility of Entrepreneurship , dan Entrepreneurship Intention.
Penelitian dilakukan dengan sampel 71 responden mahasiswa PE FE UI. Survey dilakukan secara online selama bulan Mei - Juni 2012. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis multivariate dengan metode Partial Least Square. Dan hasil analisis diperoleh hasil bahwa Entrepreneurial Education memiliki pengaruh positif signifikan terhadap Entrepreneurial Intention.

Entrepreneurship is believed to be an important force in global economic growth that creates new businesses and economic growth, and as one solution to the problem of unemployment. While entrepreneurship education is an important component of business school education has been shown to provide stimulus for the individual in making or considering entrepreneurship as a career choice that enhances the creation of new businesses and economic growth.
This study was designed to see how the influence of the earlier entrepreneurial education contributed to the entrepreneurial intentions of students with the approach of integration of the two theories : Theory of Entrepreneurial Event (Shapero and Sokol, 1982) and Theory of Planned Behaviour (Ajzen, 1991) which has three central constructs - Perceived Desirability of Self Employment, Perceived Feasibility of Entrepreneurship, and Entrepreneurship Intention.
The study was conducted with a sample of 71 respondents of PE FE UI students. The survey was conducted online during the month of May-June 2012. Data analysis methods used are the multivariate analysis by Partial Least Square method. And analytical results obtained results that Entrepreneurial Education has a significant positive effect on Entrepreneurial Intention.
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2012
S-Pdf
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library
cover
Siti Syafira Abdullah
"Entrepreneurial intention merupakan langkah awal dalam menciptakan lapangan kerja baru, mendorong inovasi, memperkuat ekonomi, dan menciptakan nilai tambah bagi masyarakat serta meningkatkan daya saing suatu negara. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh university support dan university climate terhadap entrepreneurial intention mahasiswa di Universitas Indonesia dan Universitas Bina Nusantara. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan mengumpulkan data melalui kuesioner yang diberikan kepada lebih dari 300 mahasiswa dan kuesioner yang terisi sebanyak 300 responden. Data yang terkumpul dianalisis menggunakan analisis Structural Equation Modeling-Partial Least Square (SEM-PLS) dengan menggunakan Software IBM SPSS Statistics 26 dan SmartPLS 4 untuk menguji hubungan antara variabel-variabel yang diteliti. Hasil penelitian menunjukan bahwa university support tidak mempengaruhi secara signifikan terhadap entrepreneurial intention, namun university climate memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap entrepreneurial intention mahasiswa. Selain itu, university climate juga ditemukan memediasi hubungan antara university support dengan entrepreneurial intention mahasiswa. Implikasi manajerial dari temuan ini adalah bahwa universitas perlu mengembangkan programprogram dan kebijakan-kebijakan yang mendukung pengembangan entrepreneurial intention mahasiswa dan menciptakan university climate yang positif di lingkungan kampus.

Entrepreneurial intention is the first step in creating new jobs, encouraging innovation, strengthening the economy, and creating added value for society and increasing a country's competitiveness. This research aims to analyze the influence of university support and university climate on student entrepreneurial intention at the University of Indonesia and Bina Nusantara University. This research uses quantitative methods by collecting data through questionnaires given to more than 300 students and questionnaires filled out by 300 respondents. The collected data was analyzed using Structural Equation Modeling-Partial Least Square (SEM-PLS) analysis using IBM SPSS Statistics 26 and SmartPLS 4 software to test the relationship between the variables studied. The research results showed that university support did not significantly influence entrepreneurialism. intention, but the university climate has a positive and significant influence on students' entrepreneurial intention. Apart from that, university climate was also found to mediate the relationship between university support and students' entrepreneurial intention. The managerial implication of these findings is that universities need to develop programs and policies that support the development of student entrepreneurial intention and create a positive university climate in the campus environment."
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Kinanthi Galih Utami
"Dukungan universitas sangat diperlukan dalam upaya meningkatkan intensi kewirausahaan mahasiswa. Hal ini merupakan salah satu solusi atas permasalahan rendahnya tingkat kewirausahaan Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dukungan universitas terhadap intensi kewirausahaan mahasiswa melalui efikasi diri sebagai variabel mediasi. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan melakukan survei terhadap 300 mahasiswa. Data diolah dengan metode Structural Equation Modeling-Partial Least Square (SEM-PLS) menggunakan tools SmartPLS 4. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dukungan universitas berpengaruh positif intensi kewirausahaan mahasiswa, baik secara langsung maupun melalui mediasi efikasi diri. Selain itu, efikasi diri juga diketahui memberikan pengaruh yang positif terhadap intensi kewirausahaan mahasiswa.

University support is essential in an effort to increase student entrepreneurial intention. It is one of the solutions to Indonesia's low level of entrepreneurship. The study aims to analyze the impact of university support on student entrepreneurial intention through self-efficacy as a mediation variable. The approach used in this study is a quantitative approach by conducting surveys of 300 students. Data is processed using the Structural Equation Modeling-Partial Least Square (SEM-PLS) method using SmartPLS 4 tools. Research results show that university support has a positive impact on student entrepreneurial intention, both directly and through self-efficiency mediation. In addition, self-efficiency is also known to have a positive influence on student entrepreneurial intention."
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Astried Ayoe Hapsarie
"Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari pendidikan kewirausahaan yang didapat oleh mahasiswa Ekstensi jurusan Manajemen Bisnis dan Manajemen Small Medium Entreprise selama masa perkuliahannya terhadap intensi berwirausaha. Pendidikan kewirausahaan yang diberikan pada mahasiswa Ekstensi jurusan Manajemen Bisnis dan Manajemen Small Medium Entreprise dapat memberikan pengaruh terhadap intensi wirausaha mahasiswanya lewat terlebih dahulu mempengaruhi sikap positif mahasiswa terhadap kewirausahaan dan meningkatkan kontrol perilaku kewirausahaan.

The focus of this study is to analyze the influence of entrepreneurial education to entrepreneurial intentions among Management of Business and Management of Small Medium Entreprise's extension students who get the entrepreneurial educations on their studies. The entrepreneurial education that is given to Management of Business and Management of Small Medium Entreprise's extension students can give influence to student's entrepreneurial intention by increasing their positive attitude toward entrepreneurship and their perceived behavioral control. "
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
S45612
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nadya Zhafira Grasiela Huwaidah
"Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan pengaruh sikap, norma subjektif, dan perceived behavioral control terhadap minat wirausaha mahasiswa Universitas Indonesia dan menjelaskan perbandingan minat wirausaha antar rumpun ilmu Sosial Humaniora (Soshum), Sains dan Teknologi (Saintek), dan Rumpun Ilmu Kesehatan (RIK).
Penelitian ini dilakukan dengan metode survei dan teknik penarikan sampel kuota untuk mahasiswa semester akhir. Penelitian ini mengacu kepada theory of planned behavior (Ajzen, 1991) yang menyatakan bahwa sikap, norma subjektif, dan perceived behavioral control merupakan faktor yang mempengaruhi minat, dan minat merupakan prediktor terbaik dari behavior.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa sikap dan perceived behavioral control berpengaruh terhadap minat wirausaha mahasiswa Universitas Indonesia, sedangkan norma subjektif tidak berpengaruh. Selain itu hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan yang signifikan antara minat wirausaha mahasiswa rumpun ilmu Sosial Humaniora, Sains dan Teknologi, dan Rumpun Ilmu Kesehatan, meskipun mahasiswa Sains dan Teknologi memiliki nilai mean minat wirausaha tertinggi dibandingkan Rumpun Ilmu Kesehatan dan Sosial Humaniora.

This study aims to explain the effect of attitude, subjective norm, and perceived behavioral control toward entrepreneurial intention of University of Indonesia students and to explain the comparison of entrepreneurial intention between Social Humanities, Science and Technology, and health major.
This study used survey method using quota sampling approach to students in their final year. The theory used in this study was from Ajzens Theory of Planned Behavior (1991), which developed the idea that attitude, subjective norm, and perceived behavioral control is the influencing factors of intention and intention is the best predictor of behavior.
The result of this study showed that attitude and perceived behavioral control gave significant effect toward entrepreneurial intention, whereas subjective norm was not give any influence toward entrepreneurial intention. Moreover, this study showed that there is no significant difference in students of Social Humanities, Science and Technology, and Health majors intention toward entrepreneurship, eventhough Science and Technology students had greater mean value than Social Humanities and Health students.
"
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Dirga Akbar Sumardi
"Pekerja migran adalah salah satu pemberi pendapatan terbesar bagi Indonesia dari hasil remitansi, yang ketika mereka kembali membawa hasil remitansi yang perlu dimaksimalkan. Pekerja migran yang kembali ke Indonesia memiliki potensi besar untuk berkembang. Untuk memaksimalkannya, salah satunya adalah menjadi wirausaha. Penelitian ini memiliki tujuan dalam melihat bagaimana aspek yang mempengaruhi atribut keputusan individu untuk berwirausaha pada purna PMI. Atribut tersebut adalah locus of control internal dan eksternal, entrepreneurial intention, dan individual entrepreneurial orientation. Hasil dari penelitian ini adalah variabel locus of control internal, individual entrepreneurial orientation, dengan dimediasi oleh entrepreneurial intention mempengaruhi opportunity recognition, dan locus of control eksternal tidak mempengaruhi kemampuan opportunity recognition pada kewirausahaan PMI.

Migrant workers are one of Indonesia's biggest recipients of remittances, which recompiles them to produce remittances that need to be maximized. Migrant workers returning to Indonesia have great potential for development. To maximize it, one of them is to become an entrepreneur. This study aims to look at how the attributes of factors that influence the decision of individuals to become entrepreneurs at PMI. These attributes are internal and external locus of control, entrepreneurial intentions, and individual entrepreneurial orientation. The results of this study are internal locus of control variables, individual entrepreneurial orientation, mediated by entrepreneurial intentions affecting recognition of opportunities, and external locus of control does not affect the ability to recognize opportunities in PMI entrepreneurship."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
T55095
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rois Baidhowi
"ABSTRACT
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh entrepreneurship education terhadap entrepreneurial intention mahasiswa dengan self-efficacy sebagai variabel mediasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Data penelitian diperoleh dari data primer melalui penyebaran kuesioner dengan responden sebanyak 195 mahasiswa program studi bisnis atau manajemen di Universitas Indonesia, Universitas Prasetya Mulya, dan Universitas Bina Nusantara dengan menggunakan teknik quota sampling. Penelitian ini menggunakan analisis causal-step dan sobel test untuk mengguji pengaruh langsung dan pengaruh mediasi di antara variabel-variabel kunci. Hasil penelitian menunjukkan bahwa entrepreneurship education mempengaruhi entrepreneurial intention mahasiswa secara signifikan, dimana self-efficacy memediasi secara parsial hubungan entrepreneurship education terhadap entrepreneurial intention mahasiswa. Temuan ini dapat membantu Pemerintah Indonesia merumuskan kebijakan dan program guna mendorong mahasiswa untuk mengejar karir kewirausahaan, yang mana dapat mengurangi ketergantungan besar mereka pada pekerjaan konvensional dan dengan demikian mengurangi pengangguran. Temuan ini juga bermanfaat bagi universitas dan lembaga pendidikan tinggi lainnya, dimana universitas dan institusi pendidikan tinggi dapat mempertimbangkan untuk merancang kurikulum, program, dan mata kuliah kewirausahaan.

ABSTRACT
This study aims to analyze the effect of entrepreneurship education on student entrepreneurial intention with self-efficacy as a mediation variable. This study uses a quantitative approach. The research data are obtained from primary data through questionnaires with respondents as many as 195 students majoring in business or management of University of Indonesia, Prasetya Mulya University, and Bina Nusantara University by using the quota sampling technique. This study uses causal-step and sobel tests to examine the direct and mediation influence among key variables. The results of the study show that entrepreneurship education influences student entrepreneurial intention significantly, where self-efficacy partially mediates the relationship between entrepreneurship education and student entrepreneurial intention. This finding can help the Government of Indonesia to formulate policies and programs that encourage students to pursue entrepreneurial careers, which can reduce their large dependence on conventional jobs and thereby reduce unemployment. This finding is also beneficial for universities and other higher education institutions, where universities and higher education institutions can consider designing curriculum, program, and entrepreneurship courses."
2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Annisafira Lintang Lestari
"

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh entrepreneurial learningdan social supportterhadap entrepreneurial intentionpada mahasiswa yang telah mempelajari mata kuliah entrepreneurship di Institut Pertanian Bogor, Institut Teknologi Bandung, dan Universitas Indonesia. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah survei dengan menyebarkan kuesioner kepada mahasiswa dari tiga perguruan tinggi tersebut dengan total sampel sebanyak 165 responden. Uji hipotesis dilakukan dengan menggunakan analisis regresi berganda hierarkis. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh signifikan dari entrepreneurial learning dan social support terhadap entrepreneurial intention dan dimediasi oleh theory of planned behavior yang terdiri dari attitude towards entrepreneurship,subjective norms, dan perceived behavioral control.


This study aims to determine the effect of entrepreneurial learning and social support on entrepreneurial intention in students who have studied entrepreneurship courses at Bogor Agricultural University, Bandung Institute of Technology, and University of Indonesia. The data collection technique used was a survey by distributing questionnaires with a total sample of 165 respondents. Hypothesis testing is done by using hierarchical multiple regression analysis. The results of this study indicate that there is a significant influence of entrepreneurial learning and social support on entrepreneurial intention and is mediated by the theory of planned behavior consisting of attitude towards entrepreneurship, subjective norms, and perceived behavioral control.


 

"
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>