Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Adam Rafieariq Aristo Putra, author
Penerapan konstruksi hijau sebagai salah satu indikator pembangunan berkelanjutan sering mengalami hambatan utamanya dari stakeholder konstruksi. Hal ini juga terjadi dalam konteks pengadaan hijau atau green procurement, utamanya pada material konstruksi yang dinilai berbahaya limbahnya terhadap lingkungan. Untuk menginisiasi ini, diperlukan faktor pendorong untuk stakeholder berupa values yang memposisikan penerapan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library