Found 1 Document(s) match with the query 100:"Amrih Peni, author"
Amrih Peni, author
Skripsi ini membahas mengenai persepsi pustakawan di Perpustakaan Universitas Indonesia terhadap Kode Etik Pustakawan Indonesia terkait dengan pemahaman dan implementasi kode etik pustakawan pada perilaku pustakawan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode fenomenologi. Hasil dari penelitian ini menyimpulkan bahwa sebagian besar perilaku pustakawan di Perpustakaan Universitas Indonesia sudah mencerminkan...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2012
S42222
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library