Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Andreana Ayu Yolanda Tamba, author
Pengembangan kawasan Pasar Baru menyebabkan peningkatan produksi sampah organik terutama sampah dari sektor hunian dan komersial berupa perhotelan, cafe, pasar, restoran dan pusat kuliner. Untuk merespon peningkatan produksi sampah organik tersebut, distrik 2 sebagai Transit Supportive Area menyediakan fasilitas berupa pusat pengolahan sampah organik secara terpusat. Selain penyediaan fasilitas pengolahan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
PR-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library