Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Andri Teguh Yulian Timor, author
ABSTRAK
Proses pengemasan merupakan kegiatan utama dalam industri manufaktur yang melibatkan banyak pekerja. Interaksi antara pekerja dan mesin pengemas memiliki bahaya yaitu anggota badan terjebak antara 2 benda terjepit yang porsinya mencapai 50 dari jenis kecelakaan kerja yang terjadi di area pengemasan, dengan penyebab langsung adalah perilaku tidak aman. Pemantauan terhadap...
2017
T48843
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library