Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Bayu Triyogo Widyantoro, author
[ABSTRAK
Regional Ocean Modeling System (ROMS) merupakan salah satu jenis pemodelan
yang dapat digunakan untuk memodelkan pasang surut pada wilayah regional
yang relatif luas. Tesis ini melakukan studi tentang pemodelan pasang surut
menggunakan ROMS untuk wilayah Indonesia dengan membagi menjadi 4 zona.
Data yang digunakan adalah data konstanta pasang surut dari TPXO tahun 2007
(TPXO7), data...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, 2014
T43445
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library