Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Cinthya Kusumadewi
"Citra kota yang jelas dapat membantu seseorang untuk memaharni lingkungannya. Dia dapat berorientasi dengan bails sehingga dapat bergerak bebas dalam mencapai tujuannya. Untuk dapat berorientasi dengan balk, seseorang memerlukan elemen-elemen fisik yang mudah dikenali dalam lingkungan kota. Penulisan ini mengacu pada pemikiran Kevin Lynch mengenai elemen-elemen fisik pembentuk citra kota. Hal yang ingin diketahui adalah hubungan antara elemen-elemen fisik tadi dengan citra kota yang terbentuk. Hasil akhir yang diperoleh penulis adalah bahwa dalam perencanaan sebuah kota elemen-elemen fisik tadi perlu diterapkan dan diatur dengan baik, sehingga fungsinya sebagai pembentuk citra kota yang jelas dapat terwujud."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997
S48167
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library