Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Dwi Febria Ramadhanisa, author
ABSTRAK
Skripsi ini membahas tentang kosakata bahasa Jerman bermuatan budaya Indonesia dalam majalah Die Brücke tahun 2014. Kosakata tersebut diteliti kesepadanannya dalam bahasa Indonesia dengan menggunakan teori penerjemahan dan analisis komponen makna. Hasil penelitian menyarankan bahwa suatu konsep kebudayaan sebaiknya diberi padanan dengan kata generik frasa deskriptif/padanan bercatatan, kata asing/transferensi, dan...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2016
S65302
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library