Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ginanjar Arum Desianti
" Latar belakang: Penemuan kasus tuberkulosis TB paru berperan penting dalam mengurangi angka komplikasi dan mortalitas. Diagnosis TB paru bakteriologis ditegakkan dengan pemeriksaan sputum sehingga spesimen yang diperiksa harus representatif dalam menggambarkan produk sekresi saluran napas bawah. Hal tersebut dapat dilihat dari kualitas sputum yang baik sehingga diharapkan memiliki tingkat kepositifan yang lebih tinggi dalam konfirmasi penyakit secara bakteriologis. Saat ini masih dirasakan kesulitan pada beberapa kasus dalam pengumpulan sampel sputum yang representatif sehingga dibutuhkan metode ... "
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
T57673
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library