Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Hilmi Aulia
"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh struktur finansial terhadap kinerja perusahaan manufaktur di Asean 5. Sampel penelitian adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek di Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand. Data, sebagai sampel, diperoleh dari laporan keuangan perusahaan dari 2014 hingga 2018. Penelitian ini menggunakan data panel yang kemudian dianalisis dengan analisis model regresi linier. Struktur modal ditunjukkan oleh total utang terhadap total aset dan total utang terhadap total ekuitas, sementara return on assets (ROA), return on equity (ROE) sebagai proksi kinerja perusahaan dan dikontrol oleh tangibilitas aset, ukuran perusahaan, dan pertumbuhan penjualan. Penelitian ini menemukan bahwa total utang terhadap total aset mempengaruhi return on asset signifikan negatif, dan total utang terhadap total ekuitas mempengaruhi return on equity signifikan negatif. Hasil penelitian juga menemukan bahwa tangibilitas aset berpengaruh negatif signifikan terhadap kinerja perusahaan sedangkan ukuran perusahaan dan pertumbuhan penjualan mempengaruhi kinerja perusahaan signifikan positif.
The purpose of this research was to find the effect of capital structure on firm performance in Asean 5 Country. The research samples are manufacturing companies listed on stock exchanges in Indonesia, Malaysia, Philippines, Singapore, and Thailand. The data, as samples, is obtained from the companys financial statements from 2014 to 2018. This study uses panel data which then analyzed by linear regression model analysis. Capital structure showed by total debt to total assets, total debt to total equity and long term debt to total equity while return on assets (ROA) and return on equity (ROE) as the proxy of firm performance and controlled by asset tangibility, size, and sales growth. The research found that total debt to total assets affect return on asset negatively significant, total debt to total equity affect return on equity negatively significant. The result also found that asset tangibility affect negatively significant to the company performance while size of the company and sales growth affect positively significant firm performance."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Hilmi Aulia
"Kebijakan BLSM merupakan kebijakan bantuan langsung kepada masyarakat yang terkena dampak kenaikan BBM tahun 2013 Kebijakan tersebut sudah tidak efektif lagi di Indonesia karena data yang digunakan oleh pemerintah ialah data Badan Pusat Statistik BPS tahun 2013 Selain itu kebijakan BLSM ini sifatnya ialah cash money transfer yang rentan akan money politics Pada tahun 2008 tepat sebelum pemilu tahun 2009 pemerintah juga melakukan kebijakan yang serupa bernama Bantuan Langsung Tunai BLT pada tahun 2009 partai Demokrat berhasil mengambil perhatian masyarakat lewat kebijakan BLT pada tahun 2013 ini partai demokrat ingin mencoba merebut kemenangan lagi Adanya pengaruh nilai nilai politik sosial dan pribadi mempengaruhi aktor aktor yang terlibat di dalam kebijakan BLSM
The task of this thesis discusses the policy formulation While the Direct Aid Society BLSM in 2013 as compensation for the increase in fuel policy BLSM Policy 2013 This is considered to be no longer effective because the data used by the government is the central body of data statistics BPS in 2011 earlier the government had done a similar policy called direct cash assistance BLT in 2008 just before the 2009 election is considered failed In addition the nature of the policy BLSM cash Money Transfer assessed vulnerable to money politics BLSM populist policies in 2013 may increase popularity of Democrat who took full advantage of the BLT policy conducted earlier in the year 2008 The existence of political values organizations and private actors that influence policy making BLSM policies implemented"
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2015
TA-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library