Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Kellyana Irawati, author
ABSTRAK
Sikap negatif dan penolakan keluarga terhadap anggota keluarga dengan gangguan jiwa
meningkatkan kejadian kekambuhan pada pasien gangguan jiwa. Penelitian bertujuan untuk
mengetahui pengaruh terapi suportif terhadap sikap dan penolakan keluarga dengan anggota
keluarga gangguan jiwa skizofrenia. Penelitian ini menggunakan desain quasy experiment pre
post with control group dengan pengambilan sampel menggunakan teknik Cluster Sampling.
Jumlah...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
T42805
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Kellyana Irawati, author
ABSTRAK
Harga diri rendah kronik adalah suatu evaluasi diri negatif dimana mereka merasa tidak berarti, malu, dan tidak mampu melihat hal positif yang dimilikinya. Dibutuhkan intervensi keperawatan untuk membantu meningkatkan harga diri klien. Tujuan penulisan Karya Ilmiah Akhir ini menggambarkan hasil manajemen kasus spesialis pada klien harga diri rendah kronik dengan...
2016
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library