Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Linna Sutarmila, author
Seiring dengan kebutuhan penggunaan fasilitas, desain yang semakin kompleks, dan makin terbatasnya sumberdaya alam, kontraktor dituntut untuk dapat melihat kemungkinan peningkatan teknologi pada kegiatan konstruksi. Peningkatan teknologi disini didefinisikan sebagai penggunaan material, peralatan atau metode konstruksi yang baru dan inovatif. Pada aplikasi peningkatan teknologi, tentu akan dihadapi berbagai kendala sehingga...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2002
S34826
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library