Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Rahmi Attika Karinaputri
Abstrak :
Dengan citra yang positif yang dimiliki oleh suatu merek lebih memungkinkan konsumen untuk memilih merek tersebut dalam melakukan pembelian. Citra merek yang positif merupakan salah satu faktor dalam pembentukan loyalitas merek. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh citra merek terhadap loyalitas merek Scotch-Brite?.
Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain eksplanatif. Penelitian ini menggunakan metode regresi sederhana. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Scotch-Brite? memiliki citra merek yang baik; loyalitas merek Scotch-Brite? adalah baik; dan citra merek Scotch-Brite? memiliki hubungan yang positif terhadap loyalitas mereknya dan memiliki pengaruh yang kuat.
With a positive image that is owned by a brand allows more consumers to choose the brand in the purchase. Positive brand image is one of the factors in the formation of brand loyalty. This study aims to determine the influence of brand image on brand loyalty of Scotch-Brite? scourer.
This research is a quantitative research with explanative design. This study uses simple regression. The results of this study indicate that the Scotch-Brite? has a good brand image and a good brand loyalty; and brand image of Scotch - Brite ? has a positive and strong influence on brand loyalty.
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2015
S59462
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library