Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Sihombing, Mahannie Tamimah, author
Modernisasi industri menyebabkan sistem otomatisasi menjadi hal yang semakin umum terjadi. Sistem kerja shiftwork juga dilakukan agar aktivitas produksi atau layanan vital tidak berhenti, seperti pada pertambangan dan rumah sakit. Sistem ini membutuhkan manusia agar selalu berada dalam kondisi alertness tinggi yang membutuhkan kondisi prima. Akan tetapi, sistem ini menyebabkan...
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library