Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Sumartika Yimastria, author
ABSTRAK
Penelitian kriopreservasi spermatozoa ikan lukas memiliki tujuan mengetahui pengaruh berbagai konsentrasi susu skim (0%, 5%, 10%, 15%, 20%, 25%) terbaik terhadap motilitas, viabilitas dan abnormalitas serta kemampuan fertilisasi spermatozoa ikan lukas pascakriopreservasi. Larutan pengencer yang digunakan dalam penelitian adalah larutan Fish Ringer, dengan rasio pengenceran yang digunakan adalah 1:9. Kriopreservasi dilakukan pada deep freezer dengan...
2018
T49266
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library