Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Wahyu Rochman Aditama, author
Hambatan kapal merupakan hal yang penting dalam perancangan suatu kapal. Nilai hambatan tersebut dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya bentuk lambung, tingkat streamline dan kekasaran lambung. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh pemberian kekasaran khusus pada lambung kapal agar terjadi pengurangan hambatan kapal. Kapal model penyeberangan sungai yang di...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015
S58946
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library