Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Budi Setiawan, author
Penelitian ini bertujuan mengestimasi efek diploma pada upah dan jam kerja serta mengkaji polanya yang diduga akan menghilang seiring bertambahnya pengalaman kerja. Teknik estimasi menggunakan Two-step Heckman yakni model probit probabilitas bekerja dengan upah dilanjutkan dengan model return serta model probit probabilitas bekerja dilanjutkan dengan fungsi jam keria. Data yang...
Jakarta: Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia, 2010
T33378
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library