Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Dennis Ihsantama, author
Penelitian ini dilakukan untuk menyelidiki pengaruh sulfur yang terkandung dalam batubara antrasityang digunakansebagai reduktoruntuk proses reduksi selektifmenggunakan bijih nikel laterit. Proses reduksi dilakukan dalam berbagai variasi temperatur(950 °C, 1050 °C, dan 1150 °C).Bijih nikel laterit yang digunakan dalam penelitian ini adalah bijih nikel sarpolitik...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anis Sa`Adah, author
Indonesia memiliki sejumlah besar deposit bijih laterit, salah satunya dalam bentuk bijih limonit. Namun, bijih limonit jarang digunakan sebagai bahan baku pembuatan feronikel karena konsentrasi Ni relatif rendah (<1,5%) sehingga dianggap tidak menguntungkan. Feronikel umumnya dihasilkan melalui jalur tanur tiup atau tungku putar-tugku busur listrik yang membutuhkan energi yang besar...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2018
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Cika Ramadini, author
Energi yang besar diperlukan untuk menghasilkan feronikel melalui proses pengolahan bijih nikel laterit. Pengolahan bijih nikel laterit kadar rendah akan menjadi tidak ekonomis. Saat ini, reduksi selektif dianggap sebagai proses yang potensial untuk menghasilkan nikel berkadar tinggi dalam pembuatan feronikel dan mulai banyak dilakukan penelitian untuk mendapatkan metode reduksi selektif...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2018
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library