Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 16 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ardes Perdhana
"Apabila kita memperhatikan berbagai media yang menyediakan informasi mengenai arsitektur, seperti majalah, buku, dll, akan sering kits jumpai bahwa kebanyakan dari media tersebut membahas mengenai arsitektur di Belanda. Media tersebut dapat diterbitkan oleh arsitek-arsitek Belanda tersebut, maupun dari pihak lain. Hal ini memicu rasa keingintahuan penulis akan apa yang sedang tedadi pada arsitektur di Belanda. Nama-nama seperti Rem Koolhaasl OMA, MVRDV, NOX, West 8, UN Studio, dll, ramai dibicarakan di media tersebut. Berbagai tanggapan pun muncul darii berbagai kalangan profesi_ Profesi seperti flsafat, kesenian, sosioiogi, maupun arsitektur itu sendiri. Fakta yang menguatkan anggapan tersebut adalah bahwa orang-orang yang menggerakkan perkembangan arsitektur di Belanda selama 10 tahun terakhir tersebut juga mengajar di berbagai institusi pendidikan arsitektur yang bergengsi. Seperti AA School di London, Harvard university di Boston, dan Columbia university di New York. Pada titik ini, penulis menangkap bahwa terdapat sambutan yang positif dari khalayak ramai arsitektur dunia terhadap perkembangan arsitektur di Belanda selama. 10 tahun terakhir. Seakan-akan terdapat tanggapan bahwa arsitektur di Belanda telah dapat menjawab permasalahan arsitektur pada tingkatan lokal maupun global. Benarkah anggapan tersebut? Bagairnanakah kita menguji anggapan tersebut? Pertanyaan-pertanyaan tersebutlah yang ingin dijawab melalui karya tulis ilmiah ini."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2005
S48643
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Fetry Wuryasti
"Makalah ini membahas penerapan konsep De Stijl dalam seni bangunan Rietveld Schröderhuis. De Stijl menjadi sebutan aliran seni yang berkembang di Belanda pada tahun 1917-1931. Konsep utamanya adalah kesederhanaan, yang dimengerti sebagai nilai universal suatu karya seni, dan diwujudkan sebagai garis dan warna dasar, yaitu garis vertikal dan horizontal, dan warna merah, kuning, dan biru. Garis dan warna sederhana yang dipakai dalam seni bangunan Rietveld Schröderhuis, karya Gerrit Rietveld, sepertinya diterapkan dari konsep sederhana De Stijl tersebut.

This paper discusses the use of De Stijl concept in Rietveld Schröderhuis. De Stijl is a school of art developed in the Netherlands in 1917-1931. Most important in the concept of De Stijl is simplicity. The simplicity, in their opinion, could be seen in any of art work. De Stijl translate that concept of simplicity in primary lines and colors, namely vertical and horizontal lines, and the colors red, yellow, and blue. This concept seems in Rietveld Schröderhuis, a house created by Gerrit Rietveld, is used from De Stijl concept."
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2014
MK-PDF
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Eyck, Aldo van
Basel: Birkhäuser Verlag, 1999
720.92 EYK a
Buku Teks SO  Universitas Indonesia Library
cover
Satrio Anindito
"Indonesia sebagai negara yang pernah dijajah oleh Bangsa Belanda selama tiga setengah abad Iamanya, mempunyai banyak sekali peninggalan sejarah berupa bangunan-bangunan yang bernilai arsitektur tinggi, Untuk mengetahui segala sesuatu mengenai bangunan-bagunan tersebut, perlu adanya usaha penelitian sekaligus pendokementasian tentangnya. Salah satu tokoh yang telah meneliti sekaligus mendokumentasikan bangunan-bangunan tersebut adalah Yulianto Sumalyo dalam bukunya yang berjudul "Arsitektur Koloniai Belanda di Indonesia".
Untuk membuktikan kebenaran data yang diajukan dalam buku tersebut, dibutuhkan data pembanding yang faktual, yang diperoleh dari hasiltinjauan Iangsung ke lapangan, didukung dengan hasil kaji teori yang berasal dari literatur - literatur lainnya. Data pembanding yang disajikan juga dapat memperkaya hasil studi tentang bangunan peninggalan Bangsa Beianda di Indonesia."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2002
S48283
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Indriyani Astuti
"Dalam Arsitektur, Romantik sering dianggap sebagai gaya nostalgia pada masa lampau, contohnya gaya Gotik. Romantik juga dapat dianggap sebagai kombinasi dari berbagai gaya. Rijksmuseum adalah salah satu bangunan bergaya Romantik di Belanda. Rijksmuseum dibangun pada 1876 dan didesain oleh seorang arsitek Belanda, P.J.H Cuypers. Cuypers menggunakan dua gaya yang berbeda.
Tujuan dari artikel ini untuk mengetahui jenis gaya Romantik apa yang diterapkan pada Rijksmuseum. Hasil artikel ini dapat terlihat bahwa desain yang diterapkan pada Rijksmuseum merupakan gabungan dari gaya Gotik dan Renaissance.

In Architecture, Romantic often consider as nostalgia from the past styles, such as the Gothic style. Romantic could be transformed as the combination of variety styles. Rijksmuseum Amsterdam is one of the Romantic building in Netherlands. It was bulit in 1876 and designed by Dutch Architect P.J.H Cuypers. Cuypers combined two different styles.
The aim of this article to identify what kind of Romantic style which is strongly applied in Rijksmuseum Amsterdam. The result of this article show that the design of Rijksmuseum Amsterdam was the combination of Gothic and Renaissance elements.
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2013
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Tarno
"Perkembangan seni bangunan berubah dan berkembang dari masa ke masa seiring dengan peralihan zaman. Hal ini tidak terlepas jauh dari perkembangan peradaban itu sendiri. Salah satu seni bangunan yang mengalami perkembangan secara terus menerus adalah seni arsitektur. Pada masa Romantik seni arsitektur muncul sebagai bentuk peralihan dari abad pencerahan yaitu abad 18 yang melahirkan seni baru dan dikenal dengan nama Eclectisme. Gaya Eclectisme terbentuk dari percampuran elemen-elemen gaya yang ada sebelum masa Romantik dan menghasilkan harmoni yang sangat indah. Salah satu karya dari gaya ini adalah Centraal Station van Antwerpen yang dikenal sebagai stasiun terindah di dunia.

The development of the art of building changes and develops over time in line with the transitional era. This is not far away from the development of civilization itself. One of the art buildings that undergo continuous branch out is the art of architecture. Art of architecture emerged as a new form of transition from the 18th century which is known well as enlightenment era that gave birth to new art and known by the name of eclecticism. The eclecticism style is formed of mixing elements of style that existed before the Romanesque period and produce an exquisite blend. One of the masterpieces of this style is Centraal Station van Antwerpen and known as the most beautiful station in the world.
"
Depok: Universitas Indonesia, 2014
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Lutfiani Hakim
"Tulisan ini membahas mengenai karakteristik Art Deco pada eksterior bangunan Villa Isola rancangan Charles Prosper Wolff Schoemaker (1932). Tujuan dari penelitian ini adalah memaparkan karakteristik Art Deco yang terdapat pada eksterior bangunan Villa Isola. Metode yang digunakan dalam menganalisis penelitian ini adalah analisis deskriptif dengan pendekatan studi pustaka dan studi lapangan. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa Art Deco pada eksterior Villa Isola memiliki kekhasan tertentu yang merupakan perpaduan dengan unsur lokal.

This journal discusses over the characteristic of Art Deco on the exterior of Villa Isola, design by Charles Prosper Wolff Schoemaker (1932). The purpose of this study is to describe the characteristic of Art Deco on the exterior of Villa Isola. The method that is used to analyze is descriptive analysis with literature study and observation study. The results showed that the characteristic of Art Deco on the exterior of the building, Villa Isola has the combination with local’s characteristic."
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2016
MK-pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Rotterdam: NAi Publishers, 2001
720.949 ART
Buku Teks SO  Universitas Indonesia Library
cover
Ibelings, Hans
Rotterdam: NAi Publisher, 2000
711.409 492 ART
Buku Teks SO  Universitas Indonesia Library
cover
Ibelings, Hans
Rotterdam: NAi, 1995
724.91 IBE n
Buku Teks SO  Universitas Indonesia Library
<<   1 2   >>