Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Indriyani Astuti
"Dalam Arsitektur, Romantik sering dianggap sebagai gaya nostalgia pada masa lampau, contohnya gaya Gotik. Romantik juga dapat dianggap sebagai kombinasi dari berbagai gaya. Rijksmuseum adalah salah satu bangunan bergaya Romantik di Belanda. Rijksmuseum dibangun pada 1876 dan didesain oleh seorang arsitek Belanda, P.J.H Cuypers. Cuypers menggunakan dua gaya yang berbeda.
Tujuan dari artikel ini untuk mengetahui jenis gaya Romantik apa yang diterapkan pada Rijksmuseum. Hasil artikel ini dapat terlihat bahwa desain yang diterapkan pada Rijksmuseum merupakan gabungan dari gaya Gotik dan Renaissance.
In Architecture, Romantic often consider as nostalgia from the past styles, such as the Gothic style. Romantic could be transformed as the combination of variety styles. Rijksmuseum Amsterdam is one of the Romantic building in Netherlands. It was bulit in 1876 and designed by Dutch Architect P.J.H Cuypers. Cuypers combined two different styles. The aim of this article to identify what kind of Romantic style which is strongly applied in Rijksmuseum Amsterdam. The result of this article show that the design of Rijksmuseum Amsterdam was the combination of Gothic and Renaissance elements."
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2013
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja Universitas Indonesia Library