Ditemukan 205 dokumen yang sesuai dengan query
Soemarmo Markam, author
Otak dan Fungsinya
Otak yang saya maksud ialah otak Homo Sapiens, manusia yang sekarang hidup menguasai permukaan sebuah planet dalam salah satu tata surya galaksi Bima Sakti yang disebut bumi. Menurut teori evolusi, di bumi ini sepuluh juta tahun yang lalu telah ada, makhluk golongan Antropoid yang kemudian berkembang bercabang dua,...
Jakarta: UI-Press, 1994
PGB 0128
UI - Pidato Universitas Indonesia Library
Sidiarto Kusumoputro, author
Perkenankan pula saya mengucapkan terima kasih kepada Pemerintah Indonesia, kepada Bapak Presiden serta Menteri Pendidikan dan Kebudayaan yang telah memberi kepercayaan kepada saya untuk bertugas sebagai Guru Besar Tetap Ilmu Neurologi. Pada kesempatan ini saya memilrh judul pidato:
"Peranan Stimulasi yang Berdasarkan Konsep Spesialisasi Dua Belahan dan Plastisitas Otak pada Peningkatan...
Jakarta: UI-Press, 1995
PGB 0101
UI - Pidato Universitas Indonesia Library
M. Taufiq Dardjat, author
ABSTRAK
Kematian adalah suatu proses yang dapat dikenal secara klinis pada seseorang melalui pengamatan terhadap perubahan yang terjadi pada tubuh mayat. Perubahan itu akan terjadi dari mulai terhentinya suplai oksigen. Manifestasinya akan dapat dilihat setelah beberapa menit, jam dan seterusnya.
Dalam kasus tertentu, salah satu kewajiban dokter adalah membantu penyidik menegakan keadilan....
Universitas Indonesia. Lembaga Penelitian, 1995
LP-pdf
UI - Laporan Penelitian Universitas Indonesia Library
Harsya Pradana Loeis, author
Otak adalah sebuah organ yang sangat peka terhadap perubahan oksigenasi jaringan. Latihan fisik aerobik memiliki banyak manfaat, diantaranya meningkatkan cardiac output yang secara tidak langsung akan meningkatkan oksigenasi jaringan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh latihan fisik aerobik dan detrain terhadap jumlah sel saraf normal pada gyrus dentatus tikus. Desain...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Emma Kamelia, author
Terhambatnya perkembangan otak dan saraf merupakan problem kesehatan, diperkirakan mencapai 17% dari seluruh populasi. Dampaknya dapat menurunkan fungsi kognitif/daya ingat. Dasar patologi penurunan fungsi kognitif antara lain disebabkan oleh berkurangnya sinaps, neuron, neurotransmitter dan jejaring saraf. Hal ini berkaitan dengan sinyal-sinyal penting seperti faktor neurotrofik, neurotransmitter dan hormon.
Pegagan (Centella...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2005
T16229
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
This volume mainly contains information on the diagnosis, therapy, and prognosis of brain tumors. Insights on the understanding of molecular pathways involved in tumor biology are explained, which should lead to the development of effective drugs. Information on pathways (e.g., hedgehog) facilitates targeted therapies in cancer. Tumor models are also...
Dordrecht: Springer, 2012
e20418101
eBooks Universitas Indonesia Library
Istiana Sari, author
LATAR BELAKANG: Pemeriksaan Sken CT kepala adalah Baku emas untuk mendiagnosa perdarahan intrakranial traumatik pada anak. Di Indonesia belum semua fasilitas kesehatan memiliki Sken CT kepala sehingga panting untuk mengetahui gejala klinis yang berhubungan dengan perdarahan intrakranial traumatik pada anak.
TUJUAN: Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui gejala klinis dan radiologis sederhana...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2004
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Uma Wahdiyanti Ruhmana, author
Brain drain merupakan isu yang sedang berkembang di Indonesia. Akan tetapi isu ini belum disadari sebagai ancaman bagi ketahanan nasional. Di tengah persaingan global, semua negara berlomba menarik sumber daya manusia unggul dari negara-negara di dunia. Oleh karena itu, pemerintah Indonesia dirasa penting menerapkan kebijakan untuk menangani brain drain. Brain...
Depok: Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Siregar, Marsintauli Hasudungan, author
[ABSTRAK
Tumor otak (TO) merupakan penyebab kematian kedua dari
semua kanker yang terjadi pada anak. TO memiliki gambaran klinis, radiologis
dan histopatologis yang sangat bervariasi karena proses pengembangan sel-sel
jaringan otak masih berlanjut sampai usia 3 tahun. Data penelitian mengenai TO
pada anak masih sedikit.
Tujuan: Untuk mengetahui gambaran klinis, radiologis, histopatologis dan faktor
prognostik TO di...
2016
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Liza Amelia, author
Pendahuluan: Perdarahan Intraventrikel Intraventricular Hemorrhage / IVH merupakan perdarahan spontan yang terjadi di dalam sistem ventrikel, 30-45 sering berhubungan dengan Intracerebral Hemorrhage ICH . Evaluasi aktifitas sehari-hari yang akurat dan tepat pada pasien pasca stroke sangat penting untuk kualitas perawatan dan pengukuran luaran pasca perawatan stroke. Modified Rankin Scale mRS...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2017
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library