Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Muhammad Amin, author
Peningkatan konsumsi energi pada aplikasi bangunan merupakn isu global dunia. Penelitian ini berkaitan dengan pemanfaatan Phase Change Material PCM untuk penyimpanan termal. Konsep ini mendapat perhatian besar sebagai solusi untuk mengurangi konsumsi energi pada aplikasi bangunan. PCM Lilin memiliki kapasitas termal yang tinggi dipelajari dalam penelitian ini. Tujuan dari penelitian...
Depok: Universitas Indonesia, 2017
D2423
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library
Rifqi Annas Albasyahri, author
Pemerintah Indonesia memiliki target bauran Energi Baru Terbarukan (EBT) sebesar 23% pada tahun 2025 dan 31% pada tahun 2050. Dengan target ini, Indonesia dinilai akan mulai melakukan investasi pada pemasangan energi baru terbarukan untuk menggantikan pembangkit dengan bahan bakar fosil. Dengan perubahan eksistensi pembangkit, pastinya terdapat beberapa kemungkinan permasalahan baru...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Nafisah Ayu Baghta, author
Pada umumnya, ketersediaan energi listrik akan mendorong pertumbuhan ekonomi dan juga pertumbuhan industri. Namun, dikarenakan letak geografis daerah terpencil yang relatif terisolir, kebutuhan energi masyarakat di daerah tersebut tidak dapat terpenuhi. Hingga saat ini, sebagian besar pembangkit yang dioperasikan adalah PLTD dengan menggunakan bahan bakar fosil. Sedangkan, ketersediaan bahan bakar...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library