Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Ainun Mardhiyah, author
Mangiferin berpotensi menjadi agen pengkelat besi. Namun, rendahnya bioavailabilitas mangiferin membatasi kemampuan mangiferin sebagai agen pengkelat. Sistem penghantaran obat nanopartikel yang terenkapsulasi dalam kitosan-alginat diketahui mampu meningkatkan bioavailabilitas obat. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbandingan kadar mangiferin konvensional dan mangiferin nanopartikel kitosan-alginat pada organ ginjal. Data penelitian...
Depok: Fakultas Kedokteran Univesitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Shafa Ayuthaya, author
Latar belakang: Kelebihan besi akibat transfusi darah terus-menerus dapat dialami penderita penyakit hemoglobinopati seperti talasemia. Di Indonesia, prevalensi penderita talasemia terbilang cukup tinggi. Untuk mengatasi kondisi tersebut, dibutuhkan terapi kelasi besi namun, terapi kelasi yang tersedia memiliki banyak kelemahan. Oleh karena itu, dilakukan studi terhadap mangiferin yang memiliki efek kelasi...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Yusuf Mushlih, author
Latar Belakang: Kanker payudara menduduki peringkat pertama di Indonesia sehingga dibutuhkan terapi alternatif diantaranya berbasis bahan alam yang diantaranya Kemang (Mangifera kemanga). Kemang sebagai kerabat dekat mangga memiliki kandungan yang sama dengan mangga, namun belum ada penelitian yang membahas efek anti kanker kemang terutama pada sel kanker payudara.
Tujuan: Mengetahui...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library