Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Galpina Priohardono, author
Terdapat serangkaian siklus penanaman di hutan, yakni siklus/fase penanaman, pemeliharaan hutan, eksploitasi, penebangan, pengangkutan hasil hutan dan penanaman kembali (reboisasi). Sejalan dengan siklus kehidupan tersebut diperlukan berbagai peralatan produksi dan eksploitasi. Peralatan-peralatan berat ini sering disebut utility logging heavy equipment. Peralatan tersebut harus memenuhi persyaratan keselamatan kerja yang tinggi, selain...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2006
T16158
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library