Ditemukan 9 dokumen yang sesuai dengan query
Eni Mulyatiningsih, author
ABSTRAK
Sintesis gas (syngas) dapat diproduksi melalui proses CO2 reformation of methane. Pemecahan molekul CO2 memerlukan tekanan dan suhu tinggi, sehingga akan memakan biaya yang besar. Dengan memanfaatkan reaktor plasma non-termal berjenis dielectric barrier discharge (DBD), reduksi biaya dapat dilakukan karena proses pemecahan molekul CO2 dilakukan pada kondisi normal. Pemodelan reaktor...
2016
S64068
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Hadi Septian Gotama, author
Zeolit ZSM-5 mesopori disintesis menggunakan double template TPAOH dan polimer kationik PDDA. Katalis Co-ZSM-5 disiapkan dengan cara impregnasi ion cobalt (2.6 wt% zeolit) pada ZSM-5 mesopori, agar memperoleh katalis heterogen untuk oksidasi parsial gas metana menjadi metanol menggunakan oksigen sebagai sumber oksidannya. Analisis XRD zeolit, pencitraan SEM dan BET mengindikasikan...
Depok: Universitas Indonesia, 2012
S43395
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Muhammad Adnan Syarif, author
Kebutuhan dunia akan metanol khususnya di Asia Pasifik dari tahun ke tahun meningkat cukup pesat. Pada tahun 1995 yang lalu jumlah kekurangan tersebut sejumlah 349 juta galon dan diperkirakan akan semakin bertambah dari tahun ke tahun. Metanol atau metil alkohol dibuat dengan Cara mereaksikan campuran gas sintesis dengan bantuan katalis...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1996
S48864
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Diyas Prawara Mahdi, author
Mulai munculnya suatu dorongan yang makin meningkat untuk merubah ketergantungan terhadap produk bahan bakar fosil untuk kebutuhan energi dunia. Hal ini diakibatkan oleh mulai habisnya sumber bahan bakar fosil untuk di masa yang akan datang serta dampak negatifnya terhadap lingkungan terkait dengan eksploitasi bahan bakar fosil serta kaitannya dengan emisi...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
New Jersey : Noyes Data Corporation, 1982
662.662 BAS (1)
Buku Teks Universitas Indonesia Library
Intan Yulia Sari, author
Karya Akhir ini bertujuan untuk menganalisis pemilihan teknologi pengolahan spent caustic. Metode pengolahan yang ditinjau adalah Wet Air Oxidation, netralisasi asam, atau penggunaan Hidrogen peroksida sebagai oksidator, incinerator dan biologis. Parameter yang digunakan dalam pemilihan teknologi adalah aspek kebutuhan utilitas, biaya investasi, biaya operasi dan tingkat kesiapan teknologi di Fasilitas...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
T30634
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Choky Jonathan, author
Penelitian ini memperlihatkan fenomena aliran fluida campuran antara udara dan gas sintetik di dalam cyclone gas burner. Pengamatan berfokus pada fenomena intensitas turbulen, energi kinetik turbulen, dan kecepatan aliran percampuran udara dan gas sintetik akibat variasi posisi inlet cyclone gas burner dengan pemodelan menggunakan ANSYS Fluent. Pengamatan pemodelan fenomena percampuran...
Depok: Universitas Indonesia, 2016
S63471
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Sheldon, Roger A
Dordrecht-Holland: D. Reidel Publishing Company, 1983
661.804 SHE c (1)
Buku Teks Universitas Indonesia Library
New Jersey: Noyes Data Corporation, 1982
662.662 3 CBA
Buku Teks Universitas Indonesia Library