Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Eva Nilam Permata, author

Stroke dapat menyebabkan penurunan status fungsional jika pasien tidak menjalani rehabilitasi terutama pada fase sub-akut. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi faktor yang berhubungan dengan penurunan status fungsional pada pasien stroke fase sub-akut. Penelitian kuantitatif ini menggunakan pendekatan cross-sectional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rerata pasien stroke mengalami ketergantungan sedang dalam melakukan aktivitas...

2019
T53034
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Elvina Karyadi, author
ABSTRACT
The study was conducted to investigate whether the intestinal helminthiasis influence the acute phase response (APR), nutritional status and iron status, and the impact of anthelminthic treatment on the APR and iron status among school children 8 - 11 years old in SD 01 and 02 Papanggo, Tanjung Priok, North...
1995
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Lia Kartika, author
ABSTRAK
Penyakit Kawasaki PK merupakan penyakit akut febris yang menyerang anak-anak berusia 5 tahun dengan penyebab yang belum diketahui. Pengalaman merawat anak dengan PK masih terbilang langka. Tujuan penelitian ini adalah untuk menggali pengalaman Ibu yang merawat anak dengan PK pada fase akut. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan...
2017
T47739
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library