Ditemukan 5 dokumen yang sesuai dengan query
Diqbal Satyanegara, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penyebab terjadinya keterlambatan penyelesaian proyek Pembangunan Jaringan Distribusi Listrik Perdesaan Banten tahun 2015 yang dikerjakan oleh PT. X, dan menganalisis prakiraan keterlambatan penyelesaian proyek dan biaya yang sebaiknya dikeluarkan perusahaan pengembang kontrak dalam penyelesaian proyek.Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan CPM dan...
Tangerang: Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Terbuka, 2017
330 JOMUT 13:1 (2017)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Sarah Shahnaz Ilma, author
Fasilitas Integrated Cold Storage sangat dibutuhkan oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan. Pembangunan fasilitas ICS di Kabupaten Kampar oleh PT. S di tahun anggaran 2018 membuktikan bahwa manajemen proyek yang efektif harus diterapkan. Satu cara untuk menilai kinerja manajemen proyek PT. S adalah dengan menilai proses kontrol biaya selama proyek tersebut....
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
T53704
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Santi Rahmawati, author
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2010
S52101
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Abdan Syakura, author
ABSTRAK
Earned Value Management (EVM) adalah metode untuk mengontrol proyek dari segi ruang lingkup, waktu, dan biaya. EVM umumnya diterapkan pada proyek konstruksi, sedangkan penerapan EVM pada proyek jasa masih sangat jarang. Penelitian ini melihat penerapanEVMpada proyek jasa, khususnya dalam mengontrolproyek menggunakan parameter dan indikator yang ada dalam EVM yaitu Planned...
2014
S54135
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Cinditia, author
[ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan usulan rencana respon risiko dengan indeks EVM untuk mengurangi keterlambatan waktu penyelesaian proyek jembatan di perusahaan konstruksi. Penelitian ini menggunakan identifikasi dan analisis risiko serta simulasi risiko dengan simulasi Monte Carlo. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 10 risiko terkait waktu dengan 5 risiko tinggi, 1...
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015
S62263
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library