Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Adre Zaif Rahman, author
Bisnis etnis Cina di Indonesia telah menjadi salah satu tumpuan dari perekonomian nasional Indonesia sejak lama. Salah satu yang terbesar di antara mereka adalah bisnis dari grup Liem yang diketuai oleh Liem Sioe Liong. Dengan menggunakan penggabungan dari nilai-nilai guanxi ala Cina dan profesionalisme Barat, bisnis dari Liem telah mencapai...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2009
S12826
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Galuh Sakti Bandini, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas kaitan antara ideologi teks yang ada di dua novel karya Liem Khing Hoo, Berjuang 1934 dan Merah 1937 , dengan situasi sosial, ekonomi, dan politik yang melingkupinya. Ideologi teks yang terdapat dalam dua karya tersebut berkenaan dengan komunisme dan konstruksi sosial masa kolonial. Penelitian ini menggunakan dua...
2018
T49586
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Amalia, author
ABSTRAK
Skripsi ini membahas sistem kapitalisme pengusaha Tionghoa dalam kegiatan berdagang yang mendominasi sektor ekonomi di Indonesia. Berdasarkan penelitian, tokoh Hong Liang menjadi pemicu konflik karena dirinya tidak menerapkan asas-asas Siang Hwee dan Sariket Dagang Pertengahan sebagai perkumpulan dagang etnis Tionghoa. Hong Liang mengembangkan bisnis secara independen dan memanfaatkan berbagai cara...
2017
S69780
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Borsuk, Richard, author
After Suharto gained power in Indonesia in the mid-1960s, he stayed as the countrys president for more than three decades, helped by the powerful military, hefty foreign aid and support from a coterie of cronies. A pivotal business backer for his New Order government was Liem Sioe Liong, a migrant...
Singapore : Institute of Southeast Asian Studies , 2014
e20442143
eBooks Universitas Indonesia Library