Ditemukan 6 dokumen yang sesuai dengan query
Anita Eka Putri, author
ABSTRAK
Nanopartikel emas memiliki sifat optik yang unik saat berinteraksi dengan cahaya yang disebut sebagai efek localized surface plasmon resonance (LSPR). Sifat ini muncul berupa peningkatan intensitas serapan cahaya pada frekuensi cahaya tertentu yang bergantung kepada indeks bias medium nanopartikel emas. Sifat inilah yang dimanfaatkan dalam pembuatan biosensor untuk mendeteksi formaldehida....
2016
S63639
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Hana Raihana Syam Rafifah, author
Formaldehid merupakan bahan yang digunakan secara ilegal sebagai pengawet dan penguat warna serta bau pada makanan. Berbagai upaya dilakukan untuk menganalisis formaldehid dengan menggunakan HPLC (High Performance Liquid Chromatography), kromatografi gas, elektrokimia dan fluorometri. Namun demikian, metode tersebut memiliki kelemahan spesifik dan kurang efektif digunakan pada pendeteksian on-site. Hal ini...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Andyan Wijanarko, author
Localized Surface Plasmon Resonance (LSPR) adalah fenomena eksitasi yang terjadi ketika cahaya datang berinteraksi dengan nanopartikel dari logam mulia (emas dan perak). Interaksi ini dapat teramati melalui absorpsi dan scattering oleh nanopartikel yang berosilasi. Dalam penelitian ini, metode yang digunakan untuk mengamati fenomena LPR ini adalah dengan melakukan simulasi. Dalam...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2014
S54773
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Miyah Sofani, author
Dalam penelitian ini, kami telah menghitung sensitivitas LSPR Au nanorod oleh simulasi partikel logam umum, MNPBEM berdasarkan metode elemen batas dengan variasi diameter nanorod D adalah 20 nm, 60 nm dan 80 nm. rasio aspek 1,5 hingga 3,5. Dielektrik Au nanorod berdasarkan eksperimen Christine-Johnson. Untuk memahami kepekaan sensitivitas, kami juga...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Teguh Firmansyah, author
Spektrum dari localized surface plasmon resonance (LSPR) yang dapat dikonfigurasi ulang serta teknologi sensor yang memiliki sensitivitas tinggi dengan kemampuan multikinerja sangat dipelukan untuk mendukung Society 5.0. Akan tetapi banyak aplikasi LSPR dengan spektrum yang sulit untuk dikonfigurasi/tuning serta sensor yang tidak sensitive dan mono fungsi. Pada disertasi ini diusulkan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
D-pdf
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library
Mery Astuti, author
Sinar gamma merupakan salah satu gelombang elektromagnetik yang memiliki energi dan daya tembus paling tinggi. Radiasi dari sinar gamma berbahaya, tetapi dapat digunakan dalam dosis tertentu dalam pengawetan makanan, sterilisasi peralatan medis, perawatan tanaman, dan penelitian. Sinar gamma dapat digunakan untuk mensintesis nanopartikel dengan prinsip kolorimetri dan memberikan efek localized...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library