Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Bangun Wijayanti, author
Transaksi yang mengandung benturan kepentingan adalah suatu transaksi dimana kepentingan-kepentingan ekonomis perusahaan berbenturan dengan kepentingan ekonomis pribadi direksi atau komisaris atau juga pemegang saham utama dari perusahaan tersebut. Dalam menjalankan kegiatan usahanya, suatu perusahaan seringkali melakukan berbagai transaksi guna mencapai keuntungan yang maksimal. Adakalanya transaksi-transaksi yang dibuatnya tersebut dilakukan dengan...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2005
T16460
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library