Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Inas Priasti Siwi, author
Obat antiinflamasi non-steroid (OAINS) adalah salah satu obat antiinflamasi yang paling sering digunakan. Namun, OAINS menghambat enzim COX-1 dan COX-2 sekaligus sehingga memiliki efek samping yang cukup serius jika digunakan jangka panjang, seperti gastrointestinal dan gangguan ginjal. Studi melaporkan benzimidazol dan vanilin memiliki aktivitas antioksidan dan antiinflamasi namun potensi dari...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2024
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Eva Risalia, author
ABSTRAK
Obat anti-inflamasi nonsteroid (OAINS) nonselektif banyak digunakan oleh lansia. OAINS nonselektif oral memiliki efek samping terhadap gastrointestinal baik lokal maupun sistemik. Oleh karena itu, diperlukan rute untuk menghantarkan OAINS nonselektif yang nyaman dan efek samping yang minimal. Salah satunya rute alternatif yaitu penghantaran melalui kulit yang disebut rute transdermal. Stratum...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Dispepsia nonulseratif adalah suatu masalah gastrointestinal yang sering terjadi. Etiopatogenesisnya belum diketahui pasti. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh faktor lingkungan seperti merokok, teh, alkohol, dan konsumsi NSAID terhadap dispepsia nonulseratif. Penelitian dilakukan di Bagian Gastroenterologi, Penyakit Dalam dan Radiologi IG Medical College, Shimla, India. Tiga ratus pasien dispepsia...
Medical Journal of Indonesia, 14 (1) January March 2005: 50-54, 2005
MJIN-14-1-JanMar2005-50
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Stella Ilone, author
Non-steroidal anti-inflammatory drugs (NSAIDs) is a group of drugs used to treat pain, inflammation, and fever. High consumption of NSAIDs associated with high gastrointestinal side effects. Common complaint from patients, which ranging from mild heartburn to the onset of gastrointestinal bleeding, often complicates the adequate administration of NSAIDs. Various methods...
Jakarta: Interna Publishing (Pusat Penerbitan Ilmu Penyakit Dalam), 2016
611 UI-IJGHE 17:2 (2016)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library