Ditemukan 6 dokumen yang sesuai dengan query
Syafira Nurlita, author
Power-line Communication (PLC) adalah teknologi yang memanfaatkan power line untuk proses pengiriman data. PLC sendiri bekerja dengan memberikan sinyal carrier yang termodulasi ke dalam sistem kabel. Teknologi PLC dimanfaatkan di dalam Smart Grid (SG) untuk meningkatkan keandalan sistem komunikasi karena infrastruktur yang sudah lama di implementasikan dan juga terbukti selama...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Ilham Wiratama, author
Skripsi ini dibuat untuk merancang demodulator QPSK untuk perangkat modem power line communication yang disusun dari rangkaian logika dengan menggunakan simulator Multisim 10. Rangkaian demodulator QPSK tersebut terdiri atas beberapa modul, seperti rangkaian sinusoidal to square wave, clock recovery, phase shifter, comparator, dan sampling. Keseluruhan modul rangkaian tersebut disimulasikan dengan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S40497
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Nisma Maulani, author
Dalam skripsi ini dirancang dan dibuat sebuah sistem pensinyalan pada bagian pelanggan untuk menerima nomor telepon yang dipanggil menyesuaikan dengan nomor telepon yang bersangkutan. Selanjutnya jika sama maka mikrokontroler pada pelanggan yang dipanggil menghubungkan bel sebagai tanda bahwa line tersambung, kemudian telepon diangkat maka bel akan berhenti berbunyi. Sistem pensinyalan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
R.03.08.137 Mau r
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Muhammad Luthvan Hood, author
ABSTRAK
Power-line Communication (PLC) adalah teknologi komunikasi data melalui sistem tenaga listrik arus bolak-balik. PLC beroperasi dengan menambahkan sinyal data ke sinyal listrik berfrekuensi 50/60 Hz. Teknologi ini dapat digunakan untuk sistem Smart Building. Sistem Smart Building adalah sistem yang mengintegrasikan peralatan-peralatan penunjang keberlangsungan bangunan seperti pendingin
ABSTRACT
udara, pemanas, pemanas, penerangan,...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Prita Dewi Mariyam, author
ABSTRAK
Pada daerah pedesaan, ketersediaan akses komunikasi nirkabel terbatas, karena masih banyak area yang belum terjangkau baik oleh jaringan seluler maupun oleh jaringan telepon seperti asymmetric digital subscriber line ADSL , dan serat optik. Karena infrastruktur jaringan listrik sudah menjangkau ke pelosok wilayah, teknologi Power Line Communication PLC sangat layak untuk...
2018
T51087
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Olga Aanisa Putri, author
Pada era digital, internet seakan menjadi kebutuhan primer bagi manusia. Penggunaan internet khususnya internet nirkabel memiliki jangkauan sinyal yang terbatas dan pasti akan mendapat gangguan sinyal yang lebih besar dibanding jaringan dengan kabel karena penghalang berupa materi padat seperti dinding dan gedung tinggi yang juga dapat melemahkan sinyal dari jaringan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library