Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 50 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Marvin Pili, author
ABSTRAK
Latar Belakang: Stenosis kanal lumbal SKL merupakan suatu kondisi yang potensial menimbulkan disabilitas dan seringkali ditemukan seiring meningkatnya usia populasi. Studi bertujuan menganalisa hubungan antara luaran klinis pasien SKL dan klasifikasi stenosis berdasarkan MRIMetode: Studi kohort prospektif ini dilakukan di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo RSCM pada januari hingga juli 2016...
2016
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Ika Megatia, author
ABSTRAK
Latar belakang Dalam lima tahun terakhir, pengunaan kateter pada pasien penyakit ginjal kronis PGK di RSCM kerap diikuti stenosis vena sentral SVS , 60-70 . Sejak 2013 SVS ditangani melalui prosedur venoplasti, namun belum ada evaluasi keberhasilan. Penelitian ini ditujukan melakukan evaluasi keberhasilan venoplasti dan faktor risiko terjadinya stenosis....
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2017
SP-PDF
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Budi Yuli Setianto, supervisor
Latar belakang. Fibrillasi atrium (AF) merupakan jenis aritmia yang paling sering dijumpai terutama pada penderita stenosis mitral (MS). Atrium kanan mempunyai karakteristik anatomis tertentu yang menyebabkan halangan elektrofisiologis alamiah yang memungkinkan terjadinya sirkit reentry, schingga memudahkan timbulnya aritmia seperti halnya flutter atrium. Tujuan penclitian ini adalah untuk mengetahui apakah dimensi...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 1999
T57295
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Didi Kurniadhi, author
Latar belakang: Penyakit jantung koroner (PJK) merupakan salah satu penyebab kematian tertinggi di dunia. Diluar dari faktor risiko konservatif yang sudah diketahui berhubungan PJK ternyata didapatkan pula sejumlah faktor non konservatif yang berhubungan dengan PJK, salah satu faktor risiko yang paling menonjol adalah resistensi insulin. Data penelitian yang melihat peranan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Vidya Gilang Rejeki, author
Latar Belakang : Stenosis mitral (SM) merupakan suatu lesi obstruksi katup mitral yang memerlukan terapi definitif suatu tindakan mekanik. Di Indonesia, prevalensinya masih cukup tinggi dengan penyebab yang multifaktorial; di antaranya waktu tunggu untuk antrian dari penjadwalan intervensi di era Jaminan Kesehatan Nasional. Kondisi pasien yang hadir terlambat dan waktu...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2015
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Ida Bagus Budiarta, author
ABSTRAK
Latar belakang Penderita gagal ginjal kronis hidupnya bergantung dengan hemodialisa rutin, untuk mendapatkan hasil maksimal dibutuhkan akses hemodialisa yang baik. Arteri vena fistula merupakan akses yang paling baik, namun akses ini mudah mengalami stenosis. Penanganan yang terbaik pada masalah stenosis AVF adalah dengan percutaneous transluminal angioplasty venografi/venoplasti . Di...
2017
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Irfiansyah Lesmana, author
ABSTRAK
Pendahuluan Keputusan untuk melakukan tindakan operasi reparasi dan replace katup mitral pada stenosis mitral masih diperdebatkan. Tujuan penelitian ini adalah mencari hubungan antara Wilkin?s score dengan keputusan operasi reparasi dan replace katup mitral pada stenosis mitral, serta mencari titik potong nilai Wilkins? score pada operasi reparasi dan replace katup mitral Metode Penelitian adalah deskriptif analitik...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sira Sappa Palambang, author
ABSTRAK
Latar belakang dan tujuan: Gambaran foramen neuralis servikal pada potongan aksial memiliki keterbatasan dan tidak memperlihatkan foramen secara en face. Pemeriksaan MRI servikal dengan menggunakan potongan sagital oblik memberikan visualisasi dan diagnosis stenosis foraminal yang lebih optimal karena pengambilan potongan tegak lurus terhadap foramen neuralis. Saat ini prosedur operasional standar...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Pri Utomo, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan menilai fungsi paru pre dan post operasi dalam kaitannya klinik dan hemodinamik penderita MS. Pemeriksaan fungsi paru berupa kapasitas vital paksa (KVP) dan volum ekspirasi paksa detik pertama (VEPI) serta dibedakan dalam 2 kelompok, pertama kelompok fungsi paru tidak baik I buruk (KVP,VEPI < 75 % )...
1989
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
A.H. Ghanie, author
Background. Spontaneous Echo Contrast (SEC) appears as a curling motion of echo in real lime and this indicates Wood stasis, ft is therefore predictive for thrombus formation and higher risk for thrombocmbolic phenomenon. Accumulating evidence showed higher incidence of (hrombus formation in mitral stenosis (MS) patients if they presented with...
2002
AMIN-XXXIV-2-AprJun2002-52
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5   >>